Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / POLRI

Minggu, 3 Desember 2023 - 17:01 WIB

Bhabinkamtibmas Rangkul Masyarakat Dalam Rangka menciptakan Pemilu Damai Demi Indonesia Maju melalui Giat Cooling System

Rangkul Masyarakat Dalam Rangka menciptakan Pemilu Damai Demi Indonesia Maju melalui Giat Cooling System

Rangkul Masyarakat Dalam Rangka menciptakan Pemilu Damai Demi Indonesia Maju melalui Giat Cooling System

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Karya Bersama Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda I Putu Ardika Saputra melalui kegiatan Sambang dan Cooling System merangkul Masyarakat untuk menciptakan Pemilu Damai demi Indonesia Maju. Minggu (3/12/2023) siang.

Kegiatan Bhabinkamtibmas melaksanakan Sambang dan Cooling System memberikan Arahan dan Himbauan Masyarakat Desa Karya Bersama Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau.

Pada Arahan dan Himbauannya, Bhabinkamtibmas mengajak untuk menjaga Netralitas pada Pemilu tahun 2024, guna menciptakan Pemilu Damai demi Indonesia Maju. Jelasnya

Baca juga  Babinsa Koramil 08/Alian Dampingi Tim Puskesmas Lakukan Aksi Grebeg TB

Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas juga menghimbau kepada masyarakat agar menjaga Keamanan, Ketertiban, dan Kondusifitas serta menjaga kebersihan lingkungan dengan tidak membuang Sampah sembarangan terlebih pada saluran Irigasi serta selalu menjaga Kamtibmas diwilayah Hukum Polsek Pandih Batu.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K.,melalui Kasat binmas Polres Pulang Pisau Iptu Laaser Kristovor, S.H. mengatakan “bahwa kegiatan tersebut adalah bentuk Sinergitas untuk menciptakan Pemilu Damai demi Indonesia Maju di tahun 2024 melalui kegiatan Sambang dan Silaturahmi yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu ” Terangnya

Baca juga  KKP Apresiasi Polda Lampung Ungkap Penyelundupan Baby Lobster

Dikatakan juga Tidak hanya melaksanakan tugas Kepolisian seperti Patroli, namun melaksanakan tugas Kepolisian seperti mengajak masyarakat untuk ikut serta dalam Menjaga Kamtibmas di lingkungan masyarakat seperti yang dilakukan oleh anggota Polsek Pandih Batu.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

YONMARHANLAN XI MERAUKE JADI TUAN RUMAH MUSYAWARAH PROVINSI PERPANI PAPUA SELATAN TAHUN 2023

Artikel

Perkuat Mobilitas dan Operasional, TNI AU Terima 100 Unit Maung MV3

Artikel

Kodam VI/Mulawarman Dukung Penyaluran Makan Bergizi Gratis di Kalimantan

BERITA UTAMA

Pencegahan aksi premanisme Satsamapta rutin laks Patroli Dialogis di Fasilitas Public

Artikel

Tim Voli Putra Polda Jatim Juara Kapolri Cup 2024 usai Kalahkan Tim Polda Jabar di Laga Final

BERITA UTAMA

Babinsa Tambaksari Koramil 19/ Kuwarasan Hadiri Pelantikan Perangkat Desa Hasil Penjaringan

Artikel

TNI AL Siapkan Lagi Dua Satgas Marinir ke Medan Tugas

BERITA UTAMA

Gubernur AAL Kembali Sematkan Pangkat 39 Taruna AAL Tingkat II Korps Marinir