Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Kamis, 7 Maret 2024 - 15:28 WIB

Bhabinkamtibmas Sebangau mulya bersama perangkat desa bagikan bansos kepada warga yang terdampak banjir

Bhabinkamtibmas Sebangau mulya bersama perangkat desa bagikan bansos kepada warga yang terdampak banjir

Bhabinkamtibmas Sebangau mulya bersama perangkat desa bagikan bansos kepada warga yang terdampak banjir

 

Polres Pulang pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Sebangau kuala Polres pulang pisau, Polda Kalteng, Brigpol Rahmadhanu bergerak untuk menyalurkan bantuan sosial (bansos) bagi warga di wilayah binaannya yang terdampak banjir.

Brigpol Rahmadhanu pun menyalurkan bansos tersebut bagi warga yang bermukin di desa Sebangau mulya, Kecamatan Sebangau kuala,pulang pisau, Kalimantan Tengah, Rabu (6/03/2022) siang.

“Pada hari ini kami akan menyalurkan bansos berupa paket sembako bagi para warga Desa sebangau mulya yang terdampak banjir akibat luapan Daerah Aliran Sungai Sebangau beberapa waktu lalu,” ungkap Brigpol Rahmadhanu

Baca juga  Danramil 1208-05/Pemangkat Hadiri Sosialisasi Keselamatan Pelayaran

Penyaluran bansos itu pun diketahui merupakan bentuk kegiatan Bakti Sosial dari Desa yang ditujukan untuk masyarakat di wilayah hukumnya, khususnya bagi mereka yang terdampak bencana maupun mengalami kesulitan ekonomi.

“Semoga bansos ini dapat berguna dan bermanfaat bagi bapak ibu sekalian untuk membantu mencukupi kebutuhan pokok sehari-hari, khususnya pasca terdampak bencana banjir beberapa saat ini” tuturnya.

Baca juga  Kepala Sekokah Penggerak, Dituntut Menjaga Level Sekolah

Sembari menyalurkan bansos tersebut, Rahmadhanu pun juga menyampaikan pesan kamtibmas dan keselamatan bagi warga desa

“Jaga keselamatan diri sendiri dan keluarga, hindari aktivitas yang tidak penting pada kawasan DAS Sebangau untuk menghindari terjadinya peristiwa orang tenggelam ataupun hal lainnya yang membahayakan keselamatan bapak ibu sekalian,” imbaunya. (pm)

Share :

Baca Juga

Artikel

Prajurit Yonif 3 Marinir Ikuti Upacara Detik – Detik Proklamasi di Kabupaten Sidoarjo

BERITA UTAMA

DANYONMARHANLAN XIV SORONG BERI MOTIVASI KEPADA CAPASKIBRAKA PROV. PAPUA BARAT DAYA

Artikel

Bersama Para Jemaat Prajurit Menbanpur 3 Marinir Laksanakan Bersih-Bersih Gereja

BERITA UTAMA

Polres Pulpis Terima Asistensi Sekretariatan dari Setum Polda Kalteng, Fokus pada Pembenahan Administrasi

Artikel

Sidoarjo Raih Dua Penghargaan Investment Award Jatim 2025

BERITA UTAMA

Kazidam XIV/Hasanuddin beserta Keluarga Besar Zidam XIV/Hasanuddin Mengucapkan DIRGAHAYU TOPOGRAFI TNI AD KE- 77

BERITA UTAMA

Danrem Wijayakusuma Hadiri Upacara Hari Sumpah Pemuda Bersama Forkopimda Banyumas

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Laksanakan Sosialisasi Saber Pungli