Home / Uncategorized

Sabtu, 18 November 2023 - 16:57 WIB

Bhabinkamtibmas Sosialisasi ke Warga tentang TPPO

Bhabinkamtibmas Sosialisasi ke Warga tentang TPPO,
Foto,

Bhabinkamtibmas Sosialisasi ke Warga tentang TPPO, Foto,

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, memberikan sosialisasi kepada warga terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Kepada Warga di kecamatan Kahayan Tengah Kabupaten Pulang Pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Sabtu (18/11/2023)

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Tengah AKP. Eko Priono, S.H., M.H., menyampaikan beberapa himbauan Tentang Tindak Pidana Perdagangan Orang ( TPPO ) dan pesan – pesan kamtibmas.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Meminta Warga Untuk Melaporkan Bila Terjadi Pungli

Sosialisasi Kepada masyarakat Agar waspada dengan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO), oleh karena itu selaku Bhabinkamtibmas menghimbau untuk bersama – sama dengan Pemerintahan Desa, RT/RW, Tokoh agama dan Warga masyarakat untuk deteksi Dina terkait hal – hal yang berkaitan dengan kegiatan pelatihan atau kegiatan lainnya seperti perekrutan orang – orang untuk tenaga ke luar dengan jalur ilegal, Agar selalu berhati-hati dan waspada tidak tergiur bujuk rayu dari perorangan / kelompok

Baca juga  Kasus Sengketa Tanah di Kawasan JIIPE Gresik l, Ketua DPW GNPK Jatim : "Awasi dengan Ketat, Selesaikan dengan Bijak dan Adil

Bhabinkamtibmas juga mengimbau kepada seluruh warga masyarakat yang melihat, mendengar, atau mengetahui adanya indikasi TPPO, untuk segera melaporkannya kepada Kepolisian.

Share :

Baca Juga

Artikel

Seknas FPII Instruksikan Jajaran FPII Gerak ;Bersama Tolak RUU Penyiaran

BERITA UTAMA

PRAJURIT BRIGIF 3 MARINIR LAKSANAKAN UJI NILAI PERORANGAN DASAR MENEMBAK

BERITA UTAMA

Ratusan Personel TNI Dikirim Ke Papua

BERITA UTAMA

Polresta Palangka Raya Lakukan Serah Terima Piket Fungsi

Uncategorized

Pesonil polsek Banting sosialisasi tentang larangan karhutla ke masyarakat.

Artikel

Polsek Maliku Tingkatkan Kegiatan Patroli Malam Pastikan Wilkumnya Tidak Terjadi Gangguan Kamtibmas

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sampaikan Informasi Aplikasi Yandumas Terpadu Kepada Warga Masyarakat

Artikel

Tidak bosan-bosannya Personil Polsek Banama Tingang Rutin Mensosialisasi tentang Maklumat larangan karhutla ke masyarakat diwilkum Polsek Banama Tingang.