Home / Uncategorized

Jumat, 19 Mei 2023 - 17:39 WIB

Bhabinkamtibmas sosialisasi saber pungli

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Briptu Septiadi melaksanakan sosialisasi Sapu bersih pungutan liar, Jumat (19/05/2023).

Bhabinkamtibmas menyambangi warga menyampaikan adanya aplikasi E saber pungli yang bisa di download di play store menggunakan hp android, masyarakat langsung bisa mendownload aplikasi tersebut dengan mudah, dan bisa melaporkan langsung apabila di Desa/Instansi pelayanan publik malakukan praktek pungutan liar, masyarakat bisa mengirimkan identitas pelapor tanpa khawatir identitasnya tersebar,

Baca juga  Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Adapun tujuan di buat aplikasi ini adalah untuk mempermudah masyarakat melapor dan mengawasi pelayanan publik yang transparan, sesuai dengan undang-undang byang berlaku tanpa di bumbui dengan praktek pungutan liar yang merugikan masyarakat

Baca juga  Warga Tani Situbondo Apresiasi Polisi yang Berhasil Menangkap Terduga Pencuri Mesin Pompa Air

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Iptu Laaser Kristovor, S.H., membenarkan kagiatan yang dilaksanakan Bhabinkamtibmas ke Desa-desa saat melaksanakan sambang sekaligus kami arahkan untuk mensosialisasikan aplikasi ini, dengan harapan dapat mencegah terjadinya pungli di sektor pelayanan publik, dan pelayan ke masyarakat menjadi transparan tanpa adanya pungli tutup Kapolsek

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Maliku Monitoring Sitkamtibmas dilingkungan Komplek Pertokoan pada Jam Rawan.

Artikel

Resimen Artileri 2 Marinir Turunkan Atlet Lari Terbaiknya dalam ajang Lomba 5K Airlangga Pelindo RUN 2024

Uncategorized

Personel Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Artikel

Polsek Sebangau Kuala Mensosialisasikan Himbauan Melarang Membakar Hutan

Artikel

Personil Polsek Maliku melakukan Door to Door System Ke Warga Masyarakat Kecamatan Maliku

Uncategorized

Cagah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku lakukan ini

BERITA UTAMA

Dandim Dan Bupati Dampingi Gubernur Kalbar Pada Musrenbang RKPD Kabupaten Sambas Tahun 2024

Uncategorized

Cegah sejak dini Karhutla Personil Polsek Pandih Batu giat mengunjungi rumah warga