Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI

Minggu, 17 Maret 2024 - 17:30 WIB

Bripka Dias Bhabinkamtibmas Ds. Tumbang Nusa Sosialisasi Aplikasi Dumas Presisi di Wilkum Polsek Jabiren Raya

Bripka Dias Bhabinkamtibmas Ds. Tumbang Nusa Sosialisasi Aplikasi Dumas Presisi di Wilkum Polsek Jabiren Raya

Bripka Dias Bhabinkamtibmas Ds. Tumbang Nusa Sosialisasi Aplikasi Dumas Presisi di Wilkum Polsek Jabiren Raya

Polres Pulang Pisau – untuk mewujudkan Polri yang Presisi, Bhabinkamtibmas Desa Tumbang Nusa Polsek Jabiren Raya, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Bripka Dias

8melaksanakan sosialisasi Kartu Bhabinkamtibmas Aplikasi Pelayanan Pengaduan Masyarakat Terpadu di Desa binaannya, Minggu (17/03/2024) Pagi.

Dumas Presisi bertujuan untuk menyampaikan pengaduan pelangggaran yang dilakukan oleh anggota Polri. Pengaduan ini bisa langsung diakses oleh masyarakat 24 jam dan di mana saja tanpa perlu datang ke Kantor Polisi terdekat, Aplikasi “Dumas Presisi” yang dapat diunduh di App Store / Google Play Store di smartphone masing-masing.

Baca juga  Gus Har Beserta Gus Udin Ketua Koordinator Aliansi Relawan Prabowo Gibran Sepakat Beri Dukungan Untuk Paslon KIP-Emil Dardak di Pilgub Jawa Timur 2024

Kapolres Pulang Pisau, AKBP. Mada Ramadita, S.I.K., melalui KaPolsek Jabiren Raya Ipda Anang Toto Hidayanto

menyampaikan, Personel Bhabinkamtibmas menyampaikan Panduan Penggunaan Aplikasi Dumas Presisi kepada warga masyarakat di desa binaannya,

Baca juga  Wujudnya Sinergitas Kodim Wonosobo Berikan Ucapan HUT Bhayangkara

Personel Bhabinkamtibmas menyampaikan Dumas Presisi melayani pengaduan masyarakat terkait kinerja Polri dan atau pelanggaran anggota Polri, tidak menerima laporan gangguan Kamtibmas.

“Aplikasi DUMAS Presisi menjadi bagian transparansi Polri dan handling complaint masyarakat luas yang memudahkan masyarakat dalam melaporkan hal-hal yang terkait dengan kinerja Polri dan anggota Polri”, tutup Kapolsek Jabiren Raya Ipda Anang.

Share :

Baca Juga

Artikel

Apes, Kelelahan di Pinggir Jalan Pengangsu BBM Diciduk Polisi

BERITA UTAMA

Personel Polsek Maliku Awali Tugas Dengan Laksanakan Apel Pagi dan Serah Terima Piket Jaga

Artikel

Pangdam IV/ Diponegoro bagikan Sembako Kepada Masyarakat Menyambut HUT Kemerdekaan RI Ke-78 Tahun 2023

BERITA UTAMA

Polresta Palangka Raya Apel Pam Pawai Idul Fitri 1444 H

Artikel

Dankodiklatal Resmikan Pergantian Lima Jabatan Strategis di Lingkungan Kodiklatal

BERITA UTAMA

LAKSANAKAN ROTASI, SATGASMAR PAM PULAU TERLUAR PULAU MEATIMIARANG RESMI DI TIMBANG TERIMAKAN

Artikel

Polres₩ Batu Ungkap Home Industri Minuman Beralkohol Diduga Ilegal

Artikel

Wujudkan Prajurit Profesional dan Taat Hukum, Kodim 1002/HST Gelar Sosialisasi Ops Gaktib Dan Yustisi