Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 16 April 2025 - 05:37 WIB

Cegah aksi kriminalitas, Polsek Seltim sambangi pos Satuan pengamanan

Cegah aksi kriminalitas, Polsek Seltim sambangi pos Satuan pengamanan

Cegah aksi kriminalitas, Polsek Seltim sambangi pos Satuan pengamanan

 

Polres Tabanan – Polsek Seltim, Selasa, 15 April 2025 Pkl. 00.30 s/d 02:30 Wita. Dalam upaya mencegah aksi kriminalitas dan gangguan lainnya. Personil Polsek Seltim dipimpin Pawas Aiptu Gabriel E.S.T bersama piket fungsi melakukan Patroli Blue Light di wilayah Kecamatan Seltim.

Patroli ini bertujuan untuk memantau, memastikan keamanan dan mencegah aksi kriminalitas di wilayah Seltim dengan menyambangi Pos Satuan Pengamanan.

Sasaran patroli ini adalah selain pemukiman penduduk yang ditinggal mudik, pertokoan, Arus Lalin di Jalan utama Dps-Glmnk juga Personil Polsek Seltim sambangi Satuan Pengamanan yang ada pada objek vital di wilayah Polsek Seltim Dengan melakukan dialogis dan penyisiran ke beberapa lokasi strategis, Polsek Seltim dengan harapan dapat mencegah terjadinya kejahatan dan meningkatkan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat.

Baca juga  Melalui Program Jum'at Curhat Kapolres Pulang Pisau Ajak Masyarakat Jaga Kamtibmas Jelang Pemilu 2024

Seijin Kapolres Tabanan AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., M.H melalui Kapolsek Seltim, AKP I Nyoman Artadana, S.H., M.H. mengatakan bahwa, patroli siang ini merupakan bagian dari upaya Polsek Seltim dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kecamatan Seltim, lebih – lebih Pasca Mudik Lebaran maupun balik mudik.
Ia berharap dengan patroli ini, dapat tercapainya target meniadakan segala bentuk kriminalitas di wilayah Seltim.”Ucapnya.

Baca juga  Ternyata Ini Strategi Satpolairud Polres Pulpis Sampaikan Sanksi Bagi Pelaku Karhutla

Dengan optimalisasi patroli pada saat subuh hari ini, Polsek Seltim berharap dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya keamanan dan ketertiban, serta Satuan Pengamanan dapat membantu pengamanan di tempat kerjanya dan dapat secara khusus meningkatkan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat di Kecamatan Seltim.”Tandasnya.

(Humas Polsek Seltim, Polres Tabanan)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

SAMBANG PETUGAS KEBERSIHAN KASAT BINMAS POLRES PULANG PISAU SAMPAIKAN PESAN KAMTIBMAS

Uncategorized

Unit Samapta sampaikan Larangan Membakar Hutan dan Lahan Saat Malam Hari

BERITA UTAMA

Semarak HUT RI Ke-78, Babinsa Wonoyoso Koramil 19/ Kuwarasan Hadir di Tengah Tengah Masyarakat

Uncategorized

Patroli Satsamapta Polresta Palangka Raya untuk Pertahankan Kondusifitas

Artikel

Jum’at Berkah, Babinsa Kelurahan Pegirian Salurkan Bantuan Sosial

Artikel

Pencegahan Narkoba Jadi Fokus Kegiatan Mahasiswa KKN di Kecamatan Banjarharjo

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Giat Pembagian Brosur tertib Lalu Lintas Serta Teguran Humanis Kepada Pengendara

Artikel

Polsek Kahayan Hilir Polres Pulang Pisau Amankan Pelaku Pembakaran Lahan di Desa Mantaren 1