Home / Uncategorized

Rabu, 29 Maret 2023 - 17:25 WIB

Cegah gangguan kamtibmas saat ibadah, Polsek Jabiren laks giat Pengamanan di Masjid

 

Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng
– Salah satu bentuk upaya menjamin keamanan masyarakat di wilkum Polsek Jabiren Raya, personel Polsek Jabiren Raya Polres Pulang Pisau Polda Kalteng, dengan menggelar personel Polsek Jabiren Laksanakan pengamanan, di masjid Bina Ummah Desa Pilang Kecamatan Jabiren Raya pada Selasa (28/03/2023) malam.

Baca juga  Sosialisasikan Kartu Dumas Presisi Oleh Personil Polsek Maliku Saat Sambang Ke Masyarakat

Upaya preventif tersebut dalam rangka harkamtibmas khususunya untuk mengantisipasi tindak pidana dan kriminilitas lainnya pada bulan Ramadhan 1444 H / 2023 M.

Kegiatan tersebut dilaksanakan Personil Polsek Jabiren Raya Polres Pulang Pisau di masjid masjid Bina Ummah Desa Pilang Kecamatan Jabiren Raya.

Baca juga  Bersama Anggota, Ketua Persit Ranting 20 Koramil 19/ Kuwarasan Panen Sayuran Organik

“Tujuan kegiatan patroli menghadirkan Polri di tengah masyarakat serta untuk menekan angka kriminalitas serta terjadinya tindak pidana lainnya” ucap Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. melalui Kapolsek Jabiren Raya, Ipda Zendri .P. Habeahan, S.H

Share :

Baca Juga

Artikel

Diduga Pelaku Remaja Sampang Kabur  Tewas Diduga Kena Senpi Rakitan

Uncategorized

Kapolda Jatim Berikan 161 Penghargaan Untuk Personel Polri dan PNS Polda Jatim

Artikel

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Uncategorized

Kelola Api Dengan Bijak Anggota Satpolairud Berikan Edukasi Larangan Karhutla

BERITA UTAMA

POLSEK DUKUH PAKIS BERHASIL TANGKAP TANGAN PELAKU CURAS

BERITA UTAMA

Jelang Tahun 2023, JMG Adakan Rapat Tahunan dan Evaluasi

Uncategorized

SIKAJA, Sat Samapta Res Pulang Pisau laks Pengawalan Jenazah

BERITA UTAMA

WARGA TALANGO DIKAGETKAN PENEMUAN BAYI LAKI – LAKI