Home / Uncategorized

Kamis, 24 Agustus 2023 - 20:34 WIB

Cegah Karhutla Bhabinkamtibmas sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng

 

Pulang Pisau, Di sela-sela kegiatan rutin di Kantor Polsek Maliku, Bhabinkamtibmas juga langsung turun ke Desa Maliku Baru menemui warga yang sedang beraktivitas untuk menyampaikan imbauan Stop Kebakaran Hutan dan lahan di seperti yang di laksanakan Bhabinkamtibmas Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Kamis (24/08/2023).

Selain itu Kami juga menyampaikan maklumat Kapolda Kalteng tentang Sanksi Pidana terhadap pembakar hutan dan atau lahan kepada warga, hal ini bertujuan untuk mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di wilayah hukum Polsek Maliku ucap Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Baca juga  Polsek Kahayan Kuala Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis

Permasalahan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) adalah menjadi tanggung jawab bersama dan Polsek Maliku dan Pihak Terkait akan terus konsisten melaksanakan himbauan dan sosialisasi dalam pencegahan Karhutla kepada warga.

Baca juga  Ini yang di sampaikan saat patroli di Bank BRI Unit Maliku

” Dalam kesempatan ini kami Polsek Maliku beserta personel semaksimal mungkin mencegah terjadinya Karhutla, kami bersinergi dengan TNI, Kades dan perangkat Desa beserta MPA di masing-masing Desa dengan peralatan yang ada untuk bersama-sama mencegah karhutla demi menghindari kerusakan alam dan gangguan kesehatan” tutup Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Lahan Ketahanan Pangan Kodim 0107/Asel Mulai di Garap

Uncategorized

Sosialisasi Saber Pungli Oleh Personil Polsek Pandih Batu.

BERITA UTAMA

Peduli Kesehatan Lansia, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Dampingi Layanan Posyandu

Artikel

Personil Polsek Kahayan Kuala giat KRYD Ramadhan berupa Patroli Kamtibmas guna Cegah Kriminalitas

Artikel

Polda Jatim Amankan 11 Tersangka Curanmor, Ketua Komplotan yang Serang Polisi Diberi Tindakan Tegas Terukur

Uncategorized

Melalui Patroli Rutin Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Artikel

Kodim 0702/Purbalingga Gelar Upacara Bendera dan Berikan Sertifikat Partisipasi dalam Pasar Kreatif

Artikel

Tenda Darurat Penampung Pasien di RSUD Dr Mohammad Zyn Sampang Sudah Dibongkar