Home / Uncategorized

Senin, 3 April 2023 - 15:37 WIB

Cegah Karhutla sejak dini, Sat Samapta Polres Pulpis Gelar Patroli Maja

 

Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng
-Sat Samapta Polres Pulang Pisau (Pulpis), menggelar patroli, sebagai upaya agar terciptanya situasi penuh keakraban saat melaksanakan kegiatan dialogis. Sasaran patroli yakni menyambangi komunitas masyarakat dan pemilik lahan di willkum Polres Pulang Pisau. Senin (03/4/2022) siang.

Pada kegiatan tersebut, personil menyampaikan dengan media himbauan Maklumat Kapolda Kalteng, media himbauan Sabhara “Suman Ela Dengan Asep”, serta dilaksanakan juga penandatanganan Komitmen Bersama.

Baca juga  Jumat Curhat Polres Gresik Sinergi Bersama Masyarakat Duduksampeyan Siap Tindaklanjuti Keluhan

“Kegiatan patroli fokus himbauan dalam rangka memberikan edukasi kepada masyarakat, tentang larangan membakar hutan dan lahan dengan tidak terencana dan terkendali,” kata Kapolres Pulang Pisau, AKBP. Kurniawan Hartono,S.I.K melalui Kasat Samapta, Iptu Dedy Darmawan Soedjono, S.H.

Baca juga  Polres Pasuruan Kota Berhasil Amankan 2 Tersangka Judi Online

Serta, lanjut Kasat Samapta, pihaknya juga menjelaskan tentang dampak asap Karhutla yang dapat mengakibatkan kerugian disegala bidang, baik sektor kesehatan, ekonomi, pendidikan dan yang pasti berdampak kerusakan alam serta ekosistem lingkungan hidup.

Untuk menekan hal tersebut kita intens pelaksanaan upaya edukasi pencegahan Karhutla baik secara mandiri maupun secara terpadu dengan instansi terkait,”

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Sambangi Kantor Bank Kaleng, Satsamapta Polresta Palangka Raya Jaga Kondusifitas

Uncategorized

Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXlX Dim 0709 Kebumen Gandeng Dinkes Selenggarakan Penyuluhan Stunting

BERITA UTAMA

Jelang Laksanakan Dinas, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Pimpin Apel Serah Terima

Artikel

Komandan Yonmarhanlan IV Turut Serta Dalam Penjemputan Kedatangan Pangkogabwilhan 1 dan Pangkoarmada 1

Uncategorized

Sosialisasikan Kepada Masyarakat Oleh Personil Polsek Kahayan tengah Tentang Saber Pungli

BERITA UTAMA

DPP-SPKN Desak Dinas PUPR Pekanbaru Serius Perbaiki Jalan Rusak

Uncategorized

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

Uncategorized

SAMBANGI WARGANYA, SELAKU BHABINKAMTIBMAS BERIKAN HIMBAUAN KAMTIBMAS