Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Minggu, 25 Februari 2024 - 20:00 WIB

Cegah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku Laksanakan Patroli malam

Cegah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku Laksanakan Patroli malam

Cegah Kriminalitas Piket Siaga Polsek Maliku Laksanakan Patroli malam

 

Pulang Pisau – Mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan maupun gangguan keamanan pasca pemilu 2024 di wilayah hukum Polsek Maliku, Personel Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, tingkatkan kegiatan Patroli malam di Wilkum Polsek Maliku, Sabtu (24/02/2024) malam.

” Kegiatan Patroli di pimpin Kanit SPKT 1 Aiptu Lukman, sasaran Patroli malam ini adalah Komplek pertokoan di Desa Maliku Baru Kec. Maliku

Baca juga  Jelang Latihan Super Garuda Shield 2024, Ini Yang Disiapkan TNI

“Kegiatan patroli ini di laksanakan untuk menekan atau mencegah terjadinya tindak pidana maupun tindakan kriminalitas di komplek perumahan, pertokoan, Sekolah, rumah ibadah, obyek vital dan perkantoran merupakan Obyek yang rawan di jadikan sasaran kriminalitas, apalagi obyek tersebut tidak dilengkapi sistem keamanan yg memadai,

Patroli merupakan kegiatan Rutin Piket Siaga Polsek Maliku yang bertujuan untuk menjaga Kamtibmas yang aman dan kondusif, kagiatan preventif kami tingkatkan di daerah yang kami anggap rawan tindak kejahatan, seperti yang kami laksanakan saat ini
“ucap Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi

Baca juga  Babinsa Koramil 13 Buluspesantren melaksanakan penanaman Sepuluh Juta Pohon Bersama Polsek dan Forkopimcam Buluspesantren

” Dengan di laksanakan Patroli secara rutin di harapkan situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Maliku menjadi aman dan kondusif ” tutup Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

Artikel

Dugaan Eksploitasi Anak di Tempat Prostitusi Grati, Pasuruan: Aparat Diminta Bergerak Cepat

Artikel

Prajurit Menbanpur 2 Marinir Laksanakan Satgas MNEK 2025 Bidang Encap

Artikel

Babinsa Koramil 13/Buluspesantren Komsos Bersama Dengan Warga Binaan

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 1612-06/Lembor Berikan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Linmas di Desa Golo Ndoal

Artikel

SLAMAT ULANG TAHUN KE 58 UNTUK KEPALA BNN REPUBLIK INDONESIA KOMJEN POL, DR, PETRUS REINHARD GOLOSE, M,M

BERITA UTAMA

Tatap Muka Bersama Bhayangkari, Kapolres Nganjuk Ajak Dukung Suami untuk Jaga Netralitas Selama Pemilu 2024

Artikel

Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Bantu Penyelesaian Masalah Tanah Warisan di Satar Mese

BERITA UTAMA

Truk Overload Dicegat Sopir Diberi Teguran