Home / Uncategorized

Selasa, 24 Desember 2024 - 19:06 WIB

Cegah Laka Lantas, Satlantas Polres Pulang Pisau Gelar Patroli Daerah Rawan Kecelakaan

 

Polres Pulang Pisau, – Satuan Lalu Lintas/Personil Sat Lantas Polres Pulang Pisau melaksanakan patroli di daerah rawan kecelakaan lalulintas Guna memberikan pelayanan kepada masyarakat, agar menimbulkan rasa aman, nyaman dan lancar dalam berlalu lintas, Selasa (24/12/2024) pukul 09.00 WIB

Selain memberikan rasa aman, patroli juga bertujuan untuk menciptakan ketertiban berlalulintas dan mencegah terjadinya kriminal dijalan, sehingga terciptanya Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran (Kamseltibcar) lalu lintas di wilayah hukum Polres Pulang Pisau.

Baca juga  Ketum Santri Tani NU Berikan Petisi Kepada Presiden Jokowi

Patroli Rawan Laka dilaksanakan oleh piket Lantas setiap jam regu piketnya,” kata Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Nurhadi.

Di lapangan lanjut Nurhadi, personelnya melaksanakan pengaturan arus Lalin dengan memberi isyarat pelan-pelan kepada pengguna jalan untuk lebih berhati hati dan tertib berlalu lintas.

Baca juga  Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Candi 2023: Langkah Satlantas Polres Batang untuk Keselamatan Berkendara

Selain itu, peringatan agar tetap menjaga jarak aman berkendara serta mengutamakan keselamatan dari pada kecepatan, juga selalu menjadi perhatian personel satlantas polres Pulang Pisau dalam patroli tersebut.

Share :

Baca Juga

Artikel

Paslon No.3 KRIDA Dilantik, Komitmen Gas Pol Turun Langsung Ke Masyarakat

BERITA UTAMA

Usai Serah Terima, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Kontrol Kondisi 59 Tahanan

BERITA UTAMA

LQ Indonesia Ingatkan Pemerintah Bahaya Modus Koperasi Untuk Menipu Masyarakat

Artikel

Personel Kodim 1002/HST Lakukan Patroli Cipta Kondisi Jelang Pilkada Serentak 2024

Uncategorized

Bentuk pencegahan tindak kejahatan, Personil Sat Samapta Polres Pulang Pisau, Rutin Laksanakan Patroli di Sejumlah Objek Vital

Artikel

Kemendagri Ingatkan Pemda Batas Akhir Penginputan Laporan SPM Tahun 2024 Triwulan 1

BERITA UTAMA

Kisah Masjid Al Fathurrahman Yang Terbengkalai Akibat Tol Cisumdawu, Semoga Bapak Yusuf Hamka Baca Ini

Artikel

Jelang Latihan, Komandan Brigif 2 Marinir Pimpin Gelar Kesiapan Personel dan Material