Home / Uncategorized

Selasa, 4 April 2023 - 21:02 WIB

Cegah Masyarakat Korban Banjir, Polsek Sabangau Cek Kondisi Dilapangan

Polresta Palangka Raya – Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Sabangau Ipda Ali Maffud memerintahkan anggotanya untiluk mengecek banjir.

Berlokasi di Jalan Kameloh Permai Kelurahan Kameloh Baru aparat kepolisian tersebut terlihat memberikan pesan-pesan Kamtibmas kepada para warga korban banjir.

Baca juga  Sinergi TNI-Polri Bersama Masyarakat Bangun Kembali Pasar Kiwirok, Dorong Pemulihan Ekonomi Warga

“Adapun pesan-pesan Kamtibmas yang kami sampaikan yakni berupa agar para warga tetap meningkatkan kewaspadaan ketika banjir terjadi,” katanya, Selasa (4/4/2023) siang.

“Disamping itu, kami juga mengimbau kepada masyarakat yang menjadi korban banjir untuk hati-hati terhadap arus listrik guna menghindari korban,” urainya.

Baca juga  Sosialisasikan Kepada Masyarakat Oleh Personil Polsek Maliku Tentang Saber Pungli

Lebih lanjut, Ali menerangkan, berdasarkan data yang diperoleh dilapangan jika pada Kelurahan Kameloh Baru untuk debit air mengalami peningkatan sekitar 1 meter. “Namun rumah warga masih di kategori aman dan tidak ada yang terendam banjir,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Kahayan Kuala menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

Artikel

Bhabinkamtibmas desa sanggang menyambangi warga binaannya

Uncategorized

Untuk mencegah kejadian Karhutla Satsamapta Polres Pulpis laks Patroli Maja

Uncategorized

Sampaikan Imbauan Kepada Masyarakat oleh Personel Polsek Maliku

Uncategorized

CEGAH KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN SAT BINMAS LAKUKAN HIMBAUAN KARHUTLA

Artikel

Polres Tanjung Perak Amankan Maling Motor Yang Nyamar Jadi Wanita Berkerudung

Artikel

Polres Pasuruan Gelar Upacara Parade Hari Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024

BERITA UTAMA

Tokoh Pemuda dan Karang Taruna Kecamatan Pujon Merasa Was-was Adanya Rencana. Penebangan Hutan di Wilayah Pujon