Home / Uncategorized

Jumat, 16 Agustus 2024 - 18:17 WIB

Cegah Pungli, ini yang di lakukan Bhabinkamtibmas Polsek Maliku

 

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Brigpol Septiadi melaksanakan sosialisasi saber pungli, Jumat (16/08/2024), pagi.

“Desa Kanamit Jaya menjadi sasaran sosialisasi saber pungli, kegiatan ini dilaksanakan agar masyarakat mengetahui bahwa di Kabupaten Pulang Pisau ada Satgas Saber Pungli yang di Ketuai Oleh Waka Polres Pulang Pisau ” ucap Pak Septiadi.

Baca juga  Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan

” Dengan adanya sosialisasi saber pungli masyarakat dan penyelenggara pelayanan publik akan lebih berhati-hati pada saat memberikan pelayanan kepada masyarakat sehingga pelayanan akan lebih baik dan bersih dari Pungutan Liar (pungli) ” tambah pak Septiadi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP. Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan kami mengarahkan Bhabinkamtibmas untuk rutin melaksanakan sosialisasi saber pungli, ini merupakan bentuk pencegahan praktek pungli di masyarakat

Baca juga  Hadiri Pembukaan TMMD Ke-123 Danrem Wijayakusuma Ingatkan Prajuritnya Perkokoh Kemanunggalan TNI

” Kami berharap Semua sektor pelayanan publik dan masyarakat mendukung kegiatan ini sehingga pelayanan publik menjadi lebih baik dan terbebas dari praktek pungli ” tutup Ipda Rahmadi

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Koperasi Bergotong Royong dan Bermitra

BERITA UTAMA

Dadang Sholat Ied dan Serahkan Hewan Kurban di Masjid Agung

BERITA UTAMA

BABINSA 13/BLSPN AMANKAN JALANNYA TURNAMEN VOLY ANTAR DUSUN DI WILAYAH BINAAN

Artikel

Polri Selamatkan 11.407.315 Jiwa Dari Bahaya Narkoba Dengan Penindakan 6.681 Kasus

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Cek Kesiapan Sumber Air Di Wilayah Kecamatan Banama Tingang Antisifasi Terjadinya Karhutla

Uncategorized

Pastikan Ketersediaan Minyak Goreng Mencukupi, Personel Sat Binmas Polres Pulpis Turun ke Pasar Patanak.

Artikel

Babinsa Koramil 1612-06/Lembor Hadiri Persiapan Re-Akreditasi Puskesmas Werang untuk Pelayanan Kesehatan yang Berkualitas

Uncategorized

Kanit I SPKT Polresta Palangka Raya Cek Kondisi 54 Tahanan