Dalam Kurun Waktu 2 Tahun, Investasi Di Rembang Capai Trilyunan

Foto : Dalam Kurun Waktu 2 Tahun, Investasi Di Rembang Capai Trilyunan

Foto : Dalam Kurun Waktu 2 Tahun, Investasi Di Rembang Capai Trilyunan

REMBANG JAWA TENGAH- Kontribusi investasi asing atau penanaman modal asing (PMA) turut mengangkat perekonomian daerah selama dua tahun ini.

Mengingat dalam kurun waktu 2 tahun saja, Rembang di banjiri investor dari Asing yang cukup deras. Namun, angkanya masih tidak lebih dari 10 persen.

Kepala Dinas Penanaman Modal Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Rembang Imung Tri Wijayanti melalui Kabid Kepala Bidang Penanaman Modal, Rofieq Pahlevi menyebutkan, ” Realisasi investasi merupakan salah satu cermin dari kinerja investasi dan menunjukkan minat investor di daerah.

Foto : Dalam Kurun Waktu 2 Tahun, Investasi Di Rembang Capai Trilyunan

Realisasi investasi baru Kabupaten Rembang tahun 2022 mencapai angka Rp 1.654.832.953.562 dengan potensi serapan tenaga kerja 5.042 orang.

Baca juga  Selalu aktif jaga silahturahmi, Bahbinkamtibmas sambangi warga binaan dan sampaikan himbauan kamtibmas

”Capaian kinerja investasi tahun ini tidak bisa dilepaskan dari kontribusi investasi asing atau PMA yang masuk, meskipun total investasi asing yang telah masuk tidak lebih dari 10 persen, keberadaannya mampu memberikan dampak dan dorongan untuk tumbuhnya investasi baru utamanya bagi pelaku usaha mikro kecil (UMK),” katanya kepada Media TargetNew.ID”.

Baca juga  Ketika Instrument Musik Hasta Pora Antar Prajurit Yonzeni 2 Marinir Melepas Masa Lajang

Rofieq menyebutkan realisasi investasi PMA tahun 2022 tercatat $13.335.200 atau Rp. 191.360.110.000. Dengan serapan tenaga kerja sebesar 3.135 orang, dengan pertumbuhan realisasi investasi tertinggi pada tahun 2021 sebesar $26.876.700 atau Rp. 392.399.849.959,- dengan serapan tenaga kerja sebesar 6.820 orang.

“Kurun waktu 10 tahun realisasi investasi PMA yang telah masuk di Kabupaten Rembang sebanyak $72.921.960 atau Rp. 1.064.660.613.529,-,” tandasnya.

(Adi-Rembang)

Share :

Baca Juga

Artikel

Unit Kamsel Sampaikan Himbauan Kamseltibcarlantas kepada Masyarakat Pengguna Jalan

BERITA UTAMA

Polisi Berhasil Amankan Tersangka Curas Yang Beraksi di Rumah Kos Kota Malang

Uncategorized

Pj Bupati: Brebes Kekurangan Mobil Damkar

BERITA UTAMA

Di Acara TTKKDH, Kapolri Serukan Lestarikan Budaya Hingga Hingga Wujudkan SDM Unggul

Artikel

Prajurit Yonif 4 Marinir Beragama Hindu Wisata Rohani Ke Pura Agung Besakih Di Bali Dalam Rangka HUT Yonif 4 Marinir

Uncategorized

Satbinmas Polres Pulpis Imbau Masyarakat Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024

Artikel

Babinsa Koramil Batu Benawa Bantu Petani Panen Padi Tugal

Uncategorized

Lakukan Cooling System 3 Pilar, Bhabinkamtibmas Berupaya Ciptakan Pemilu Damai 2024