Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / Tag / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 4 Desember 2024 - 16:44 WIB

Dandim 1208/Sambas Hadiri Rapat Pleno Terbuka Tingkat KPU Kabupaten

Dandim 1208/Sambas Hadiri Rapat Pleno Terbuka Tingkat KPU Kabupaten

Dandim 1208/Sambas Hadiri Rapat Pleno Terbuka Tingkat KPU Kabupaten

 

Sambas – Komandan Kodim 1208/Sambas Letkol Czi Priyo Hindrarto, S.IP., menghadiri pembukaan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi dan Penetapan Hasil Penghitungan Perolehan Suara pada Pilkada serentak Tahun 2024, di Tingkat Kabupaten Sambas yang digelar, di Gudang DPRD Kab. Sambas, Jalan Pembangunan, Desa Dalam Kaum Ke. Sambas, Kab. Sambas, Rabu (04/12/2024).

Dandim 1208/Sambas, Letkol Czi Priyo Hindrarto S. I. P, menyampaikan pentingnya rapat pleno ini sebagai tahapan dalam Pilkada 2024. Keberhasilan Pilkada sangat bergantung pada koordinasi yang baik antara penyelenggara, pengawas, dan aparat keamanan, ungkapnya.

Baca juga  Kolektor Tersohor Ahon Bakit Disebut Tampung Timah Ilegal Hasil Jarahan Dari IUP PT Timah Di Laut Sukadamai Sumber : Timah Yang Diturunkan Di Payak Ubi Timahnya Dijual Ke Bos Ahon

“Kami TNI khususnya Kodim 1208/Sambas, bersama Polres Sambas dan pihak terkait akan terus bersinergi dalam menjaga stabilitas keamanan selama berlangsungnya rapat pleno rekapitulasi, agar dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar,” ucap Dandim.

Baca juga  Adanya Dugaan Penipuan dan Penggelapan Oleh Yang Di duga oknum Pegawai Bank Mandiri Rembangi, Ketum LSM KPK RI Siap Ambil Langkah Hukum

Selain itu Dandim juga mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menghormati proses demokrasi yang sedang berlangsung dan berharap kepada semua pihak yang berkepentingan dapat menjaga integritas dan menjalankan tugas dengan baik, karena ini adalah momen penting bagi masa depan Kabupaten Kab. Sambas, pungkas Letkol Czi Priyo.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Giat Rutin Unit Patwal Sat Lantas Polres Pulang Pisau, Patroli Hunting Daerah Rawan Laka

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Ajak Masyarakat Untuk Bersama-sama Cegah Terjadinya Karhutla

Uncategorized

Satsamapta Polresta Palangka Raya bersama Tim Gabungan Tertibkan Pelajar yang Bolos Sekolah

Uncategorized

Polsek Banama Tingang 1×24 Jam Siap Melayani Masyarakat.

Uncategorized

Pererat Sinergitas, Satbinmas Polresta Palangka Raya Lakukan Koordinasi bersama Polsus

Artikel

Ringankan Pekerjaan Warga Babinsa Sekura Bantu Cor Jalan Desa

Artikel

Polsek Kahayan Kuala lakukan sosialisasi kepada warga terkait Tindak Pidana Perdagangan Orang.

Artikel

Satlantas Polres Pulang Pisau Penling Himbau Kamseltibcarlantas