Home / Uncategorized

Sabtu, 11 Maret 2023 - 00:12 WIB

Dandim 1612/Manggarai Letkol Arh Drian Priyambodo, S.E, Selesaikan Program Rehab Rumah Tidak Layak Huni di Kabupaten Manggarai

 

Dalam rangka Program Pangdam IX/Udy TA. 2023 Hari Ke-26 dan Hari Ke-22 pada tanggal 9 Maret 2023, Dandim 1612/Manggarai Letkol Arh Drian Priyambodo, S.E rehab rumah tidak layak huni (RTLH) yang dilaksanakan di Kabupaten Manggarai.

Program RTLH ini dilaksanakan untuk membantu masyarakat yang tinggal di rumah yang tidak layak huni agar memiliki tempat tinggal yang layak dan aman. Rehab Rumah Tidak Layak Huni milik Bapak Marselinus Hormat di Tiwung Ara RT 010/RW 003 , Kec. Waerii, Kab. Manggarai.

Baca juga  Anggota Koramil 1208-06/Selakau Hadiri Pelantikan PAW Anggota BPD Desa Bentunai

Selain itu, Dandim 1612/Manggarai juga di lokasi kedua telah rehab rumah tidak layak huni milik Ibu Hatija Dg Simba di Lingkungan Nangga RT 018/RW 009, Kelurahan Reo Kec. Reok Kab. Manggarai

Dalam kesempatan ini, Dandim 1612/Manggarai mengungkapkan kebahagiaannya dapat membantu masyarakat Kabupaten Manggarai yang membutuhkan. Dia juga berharap program RTLH dapat membantu mengurangi jumlah rumah tidak layak huni dan meningkatkan kualitas hidup masyarakat.

Baca juga  Jelani Christo, S.H., M.H Kuasa Hukum Buruh Perkebunan Sawit PT. Duta Palma Group Klarifikasi Terkait Bentrok Dengan Aparat, Ini Poin Poinnya !!!

Meskipun masih dalam proses pengerjaan, program RTLH ini diharapkan dapat membawa manfaat bagi masyarakat Kabupaten Manggarai dan dapat menjadi contoh bagi program serupa di daerah lain” ngkap” Dandim 1612/Manggarai

Semoga program RTLH ini dapat membawa manfaat bagi masyarakat Kabupaten Manggarai dan diharapkan dapat menjadi contoh bagi program serupa di daerah lain.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sampaikan Pelayan Publik Kepada Warga Lewat Aplikasi Super APP

Artikel

Polres Sumenep Catat Penurunan Kecelakaan Signifikan dalam Operasi Patuh Semeru 2025

Uncategorized

Memasuki musim panas Personil sat binmas polres Pulpis giat melaksanakan himbauan dan Sosialisasi karhutla Kepada Masyarakat.

Uncategorized

Prajurit Petarung Salawaku Laksanakan Latihan Cross Country

Artikel

Ingatkan Pengendara Selalu Klik Helm Untuk Keselamatan

Uncategorized

Bersama BPBD dan MPA, Satbinmas Polres Pulang Pisau Gelar Rapat Koordinasi Antisipasi dan Pencegahan Karhutla

BERITA UTAMA

Serentak Tanam Jagung, Kapolres Pulang Pisau dan Forkopimda Terhubung Virtual ke Pusat Komando Nasional

Uncategorized

ketua umum Hadi purwanto ST. SH forum jurnalis aktivis dan relawan independen bersatu aci aku cinta Indonesia