Danramil 04/Kra Hadiri Undangan Lelang Pengadaan Barang Dan Jasa (PBJ) Desa Giripurno

Lelang Pengadaan Barang Dan Jasa (PBJ) Desa Giripurno

Lelang Pengadaan Barang Dan Jasa (PBJ) Desa Giripurno

 

KODIM 0709/KEBUMEN Bertempat di Gedung Pertemuan Desa Giripurno Kecamatan Karanganyar telah berlangsung kegiatan Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) Desa Giripurno antara Pemdes Giripurno dengan pihak CV . Dua Cahaya Dari Gemeksekti Kebumen dan CV. Arista Dari Karanganyar dalam rangka Pembangunan pengaspalan di Rt 04/03, Pembangunan Rabat beton di Rt 02/03, Pembangunan Rabat beton Rt 03/03 dan Pembangunan Rabat beton Rt 04/03 Desa Giri Purno Kecamatan Karanganyar.

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Camat Karanganyar Ibu Suis Idawati,S.sos, Kasi PM Kec Karanganyar Bapak Drajat S.H, Danramil 04/Karanganyar Kapten Inf Bambang beserta 1 anggota, Kapolsek Karanganyar Akp Jakaria,SH, Kades Giripurno Bapak Parsum, Perangkat Desa Giripurno, Ketua BPD Desa Giripurno, Pendamping Desa Bapak Arif, Suplier / Peserta Lelang, para Ketua RT/RW Ds Giripurno, dan Tokoh Masyarakat Desa Giripurno

Baca juga  DANKORMAR HADIRI LATAKSUS KOOPSUS TNI

Adapun susunan kegiatan diawali dengan Pembukaan, Sambutan-sambutan diantaranya sambutan Kepala Desa Giripurno Bapak Parsum, sambutan Camat Karanganyar, sambutan kasi PM Bapak Drajat,SH, sambutan Danramil 04/Karanganyar, sambutan Kapolsek karanganyar, dan sambutan pendamping Desa Bapak Arif, Selesai sambutan dilanjutkan dengan Negosiasi Harga Barang dan Jasa.

Baca juga  Jalin Kemitraan, Bhabinkamtibmas Polsek Sabangau Lakukan Ini

Danramil 04/Karanganyar dalam sambutannya menghimbau kepada peserta lelang pengadaan barang dan jasa agar mengikuti kegiatan secara tertib sehingga dapat berjalan aman lancar tanpa adanya pelanggaran hukum.

Dilaksanakannya kegiatan Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) yang yang dimenangkan oleh CV . Dua Cahaya Dari Gemeksekti Kebumen dilaksanakan di Desa Giripurno dalam rangka Pembangunan pengaspalan Rt 04/03, Pembangunan Rabat beton di Rt 02/03, Pembangunan Rabat beton Rt 03/03 dan Pembangunan Rabat beton Rt 04/03 Desa Giripurno Kecamatan Karanganyar. (Pendim 0709)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Rakumpit Dampingi Wali Kota Palangka Raya Panen Padi

BERITA UTAMA

Sambangi Kantor Perbankan, Patmor Samapta Sampaikan Ini

BERITA UTAMA

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

Artikel

Momen Semakin Hangat, Mas Iyun Tiba Dilokasi

Uncategorized

Meski Hari Libur, Satlantas Polres Rembang Buka pelayanan SAMSAT.

Uncategorized

Aktif Kanit Bhabinkamtibmas Satbinmas Polres Pulang Pisau Rutin Laksanakan Sosialisasi Karhutla kepada Warga masyarakat

BERITA UTAMA

Personel Polsek Sabangau Rutin Laksanakan Pengecekan Barang Inventaris Dinas

Artikel

Pj.Walikota Batu Aries Agung Paewai, Tekan Wisata Melalui Pertanian Dan UMKM