Home / Artikel / BERITA UTAMA / TNI

Rabu, 20 Desember 2023 - 18:27 WIB

Danramil 04/Kra Hadiri Undangan Musyawarah Desa Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) TA. 2024 Desa Wonorejo

Danramil 04/Kra Hadiri Undangan Musyawarah Desa Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) TA. 2024 Desa Wonorejo

Danramil 04/Kra Hadiri Undangan Musyawarah Desa Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) TA. 2024 Desa Wonorejo

 

KODIM 0709/KEBUMEN Bertempat di Gedung Pertemuan Desa Wonorejo Kec. Karanganyar Kab. Kebumen, Danramil 04/Karanganyar Kapten Inf Bambang Muldianto beserta satu anggota Babinsa menghadiri Undangan Acara Musyawarah Desa Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) TA. 2024 Desa Wonorejo.

Tampak hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Kasi Tapem Kec. Karanganyar Ibu Endang Wagiyanti, S.Sos, Danramil 04/Karanganyar Kapten Inf Bambang Muldianto, Kapolsek Karanganyar Iptu Jakaria,S.H, Ketua BPD Desa Wonorejo Bp Iskak, S. Pd, Kades Wonorejo Bpk. Oyong Trisaputro, Pendamping Desa Kec. Karanganyar, Perangkat Desa Wonorejo, Tokoh Masyarakat Ketua RT RW Desa Wonorejo, Ketua Tim Penggerak PKK beserta anggota.

Baca juga  Panglima TNI: Saya Bangga Sambut Prajurit Usai Tugas Operasi

Adapun susunan acara dalam kegiatan tersebut diantaranya Pembukaan, Menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Mars Kab. Kebumen, Sambutan-sambutan meliputi sambutan Kades Wonorejo, sambutan Camat Karanganyar diwakili Ibu Endang dan sambutan Ketua BPD Desa Wonorejo. Setelai sambutan kegiatan dilanjutkan dengan Pemaparan APBDes Wonorejo, Penetapan APBDes Wonorejo TA. 2024 dan Penandatanganan Berita Acara. Seluruh rangkaian kegiatan ditutup dengan do’a

Baca juga  Apel Gelar Pasukan, Pangdam Brawijaya Pastikan Kesiapan Prajurit Jelang Pengamanan Pemilu

Adapun Sumber Dana dari Dana Desa Rp.1.379.854.000,-, ADD Rp.403.603.000,-, Bagi hasil/retribusi Rp.26.825.000,-, Bantuan keuangan Rp.5.000.000,-, PADes Rp.21.930.000,-, Lain-lain Rp.2.000.000, sehingga Total Rp.1.839.212.000,-.

Kegiatan Acara Musyawarah Desa Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) TA. 2024 Desa Wonorejo berjalan dengan tertib, aman dan lancar. (Pendim 0709)

Share :

Baca Juga

Artikel

Amankan Jalannya Sholat Idul Fitri, Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadir Di Masjid-Masjid Di Wilayah Binaan

Artikel

Himbauan Kamseltibcarlantas Melalui Giat Penling Satlantas Polres Pulang Pisau

Artikel

Personil Polsek kahayan kuala Sosialisasi Tentang Karhutla

BERITA UTAMA

Ngeri TargetNews.id mendapati temuan team invistigasi marak nya rokok bodong

Artikel

Sambang warga Bhabinkamtibmas Sampaikan pesan agar tercipta pemilu damai

Artikel

Jalin Keakraban Di Perbatasan, Babinsa Temajuk Bersama Warga Laksanakan Pembenahan Dan Pembersihan Pos Babinsa

Artikel

Sosialisasikan Tentang Saber Pungli di Lakukan oleh Personil Polsek

Artikel

Jelang Lebaran 1445 H, Kantor Perwakilan Bank Indonesia Tegal siapkan Rp4,65 Triliun