Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TargetNews.id / TNI

Jumat, 3 November 2023 - 21:24 WIB

Danramil 13/Buluspesantren Hadiri Acara Lomba Merpati

 

Setelah sukses menggelar acara Mancing Bareng Danramil, kali ini Koramil 13/Buluspesantren Kodim 0709/ Kebumen menggelar perlombaan Merpati Kolong Danramil Cup bertempat di Desa Tanjungrejo yang diikuti tidak kurang dari 450 burung merpati dengan hadiah utama sepeda motor Mio. Jum’at (3/11/2023).

Danramil 13/Buluspesantren Kapten Cba Ahmad Taufik Noor saat membuka acara menyampaikan selamat datang kepada para peserta lomba dan terima kasih atas kehadiran dan partisipasinya dalam lomba merpati kolong Danramil Cup I ini. Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka memeriahkan HUT TNI ke 78 khususnya di wilayah Buluspesantren Dan juga kepada teman – teman panitia yang telah menyelenggarakan acara ini sehingga bisa berjalan dengan lancar.

Baca juga  Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Dampingi Pemdes Sidomukti Salurkan Bantuan Beras Dari BPN

“Tanpa kerja sama yang kuat mustahil acara ini dapat terwujud dan terselenggara dengan baik, sukses dan lancar. Tidak lupa kami ucapkan terimakasih kepada para peserta yang telah turut andil mengikuti perlombaan sampai dengan akhir pelaksanaan lomba, sehingga dapat berjalan dengan penuh sportifitas yang tinggi”. Kata Danramil.

Sekali lagi saya ucapkan terimakasih kepada segenap panitia dan peserta atas terselenggaranya acara lomba merpati kolong Piala Danramil Cup I Buluspesantren dalam rangka peringatan HUT TNI ke 78 etap jaga persatuan dan kesatuan, guyub rukun membangun bangsa.

Baca juga  Bhabinkamtibmas terus Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada warga

Pak Nur Hasan selaku ketua panitia melaporkan lomba dilaksanakan selama 2 hari mulai tanggal 8-9 Oktober 2022 yang diikuti 450 merpati. Adapun sebagai juara dalam lomba kali ini adalah sebagai juara 1 diperoleh Agus, juara 2 merpati milik Dedi dan juara 3 merpati milik Wahyu.
(Pendim.)

Share :

Baca Juga

Artikel

Tingkatkan Layanan Publik, 54 Instansi Terhubung dengan Layanan Lapor Bupati Tegal

BERITA UTAMA

Sedekah Laut, Bentuk Pelestarian Budaya

BERITA UTAMA

Danpusterad Laksanakan Kunjungan Kerja di Makodim 0731/Kulon Progo

Artikel

72 Anggota Paskibraka Kota Tegal Tahun 2024 di Kukuhan

BERITA UTAMA

Dampingi Perkemahan, Babinsa Kelam Permai Turut Latihkan Baris Berbaris

Artikel

PENDISTRIBUSIAN KUPON BAZAR MURAH RAMADHAN DI DUGA BERMASALAH CAMAT KALIANGET HARUS BERTANGGUNGJAWAB

Artikel

Anggota Koramil 1612-03/Reok Hadiri Resepsi Ulang Tahun Paroki Sta. Maria Immaculata Wae Kajong

Artikel

Sosialisasikan Larangan Karhutla, Bripka Rasito Datangi Warga di Pinggir Sungai