Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TNI

Rabu, 10 Januari 2024 - 22:20 WIB

Danramil 22/Ayah Gelar Rapat Bersama Bahas Kesiapsiagaan Antisipasi Bencal

Danramil 22/Ayah Gelar Rapat Bersama Bahas Kesiapsiagaan Antisipasi Bencal

Danramil 22/Ayah Gelar Rapat Bersama Bahas Kesiapsiagaan Antisipasi Bencal

 

AYAH. Danramil 22/Ayah Kapten Inf Agus Sunarko beserta Babinsa Kopda Beni.S hadiri undangan rapat koordinasi dalam rangka kesiapsiagaan penanggulangan dan antisipasi bencana alam bertempat di pendopo Kecamatan Ayah Kabupaten Kebumen. Rabu (10/01/24).

Acara yang dimulai pada pukul 09.00 Wib itu selain Danramil 22/Ayah Kapten Inf Agus Sunarko beserta Babinsa Koramil 22/Ayah Kopda Beni.S, hadir dalam rapat Kepala BPBD Kebumen Bpk Haryono Wahyudi St Mt, Camat Ayah Bpk Arif Rahmadi beserta Staf, Kapolsek ayah Akp Ratimin SH MN, Kades seluruh Kecamatan Ayah, Ketua BPD seluruh Kecamatan Ayah dan anggota BPD Kebumen.

Baca juga  Polres Pelabuhan Tanjung Perak Berhasil Gagalkan Penyelundupan 7, 6 Juta Batang Rokok Ilegal

Dalam kesempatan itu Danramil 22/Ayah Kapten Inf Agus Sunarko langsung membahas tentang antisipasi dan kesiapan dalam penanggulangan bencana alam. Kapten Inf Agus Sunarko langsung memberikan arahan untuk segera menyusunan skenario penanggulangan bencana, segera menyiapkan surat keputusan Tim Reaksi Cepat, draf Surat Keputusan Siaga Darurat Bencana serta persiapan logistik bagi pengungsi agar berkoordinasi dengan Dinas Sosial.

Baca juga  Cegah Tindak Pidana Premanisme, Polsek Maliku Gencarkan KRYD

Danramil 22/Ayah Kapten Inf Agus Sunarko juga mengajak sosialisasi langsung bersama BPBD ke Masyarakat dan daerah rawan bencana dan agar mengintenskan piket anggota satuan tugas bencana. Langkah antisipasi bencana dan sosilaisasi pencegahan dini daerah- daerah rawan bencana. Bila terjadi bencana optimalkan koordinasi, segera mengambil langkah-langkah secara tepat,cepat karena bencana tidak bisa kita hindari. Maka komitmen kita adalah Bencana Tanggung Jawab Kita Bersama. “ ucap Danramil 22/Ayah Kapten Inf Agus Sunarko. (Ramil 22).

Share :

Baca Juga

Artikel

Personil Polsek Sebangau Kuala Berikan Himbauan Kamtibmas di Malam Hari

Artikel

Layanan Prima Balik Mudik Lebaran Polres Situbondo Siagakan Personel di Pelabuhan Jangkar

Artikel

Babinsa Koramil 1612-06/Lembor Hadiri Penyerahan Bantuan Penanganan Stunting di Kecamatan Sano Nggoang

BERITA UTAMA

Kapolda Jatim Silaturahmi dengan Perwakilan Serikat Buruh se-Jawa Timur Jelang Peringatan May Day

BERITA UTAMA

Gebyar Sholawat dan Sedekah Bumi di Dusun Grengseng Desa Kalimati Tarik Sidoarjo

BERITA UTAMA

Danrem 072/Pamungkas Kunjungi Kodim 0706/Temanggung Berikan Bantuan Anak Stunting

BERITA UTAMA

Polsek Maliku Antisipasi Potensi Gangguan Kamtibmas di Wilkumnya Melalui Kryd

Artikel

Patroli Malam Cegah sejak dini Karhutla di wilayah Kecamatan Pandih Batu