Home / Uncategorized

Rabu, 23 Agustus 2023 - 02:54 WIB

Danramil 22/Ayah Hadiri Musdes RKP Srati

 

KEBUMEN, Danramil 22/Ayah Kapten Inf Agus Sunarko menghadiri undangan Musdes pembahasan penyusunan RKP Desa Srati tahun 2023 Desa Srati Kecamatan Ayah Kab. Kebumen. Selasa (22/08/2023).

Dalam kesempatan itu Danramil 22/Ayah Kapten Inf Agus Sunarko mengatakan. “jadikan musyawarah ini sebagai penyalur aspirasi warga, saya minta warga melalui para ketua RT agar bisa mewadahi penyaluran aapirasi warga sehingga apa yang menjadi agenda hari ini bisa terakomodir. ” kata Kapten Inf Agus Sunarko.

Baca juga  Polsek Maliku Menekan Potensi Angka Kriminalitas dengan Melaksanakan KRYD.

Hadir dalam acara itu Danramil 22 Ayah Kapten Inf Agus Sunarko, Kepala Desa Srati Bpk Sarmanto, Pendamping Desa Bpk Trubus, Ketua BPD Bpk Sumarno, Ketua RT /RW desa Srati dan ibu Ketua PKK Desa Srati.

Baca juga  Puncak Acara HUT RI ke 78, Babinsa Koramil 06/Sruweng Kawal Warga Jalan Sehat

Kegiatan berjalan dengan tertib, aman dan lancar. (Ramil 22)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Wujudkan Kamtibmas Aman Bhabinkamtibmas Food Estate Sambangi Warga Binaan

Artikel

Ketua Presidium FPII dan Dewas DPI Dukung Lapas Kendari Terus Produktif dan Inovatif

Artikel

Maklumat Kapolda Kalteng di tempelkan di tempat umum supaya bisa di baca Masyarakat

Uncategorized

Juragan Fery Jadi Sasaran Patroli Dialogis Perairan

BERITA UTAMA

Patroli Kamtibmas Polsek Sabangau Jaga Kondusifitas di Pasar Malam

Uncategorized

Serap Keluhan Masyarakat, Polres Pulang Pisau Kembali Gelar Jum’at Curhat (Kedai Kopi)

Artikel

Panitia Perayaan Natal Bersama TNI – Polri dan Masyarakat Wilayah Kogartap III/Surabaya Laksanakan Audiensi

Artikel

Personil Polsek Sebangau Kuala sambangi Warga Sekitar dan menyampaikan Himbauan Kamtibmas kepada masyarakat