Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Rabu, 31 Mei 2023 - 14:25 WIB

Danramil Bersama Babinsa Koramil 15/Klirong Laksanakan Komsos Di Desa Binaan

KODIM 0709/KEBUMEN.Demi menjaga hubungan tali silaturahmi tetap terjaga dengan baik, Danramil dan Babinsa Koramil 15/Klirong Kapten Inf Muhtafin Soleh S.Pd I didampingi Peltu Kharisun melaksanakan Komsos dengan Kepala Desa Gebangsari Bpk Dalmo yang bertempat di Ruang Kerja Kepala Desa Gebangsari, Kec.Klirong, Kab. Kebumen, Rabu (31/05/2023).

Kegiatan Komsos ini merupakan salah satu bentuk tugas dan tanggung jawab selaku aparat kewilayahan guna mengetahui kondisi dan perkembangan wilayah binaan. Dengan aktif melaksanakan Komsos di wilayah binaan akan meningkatkan silaturahmi dan kerjasama dengan instansi terkait maupun warga masyarakat.

Baca juga  Polisi kunjungi warga, gencar sosialisasi Karhutla di desa

Pada kegiatan Komsos kali ini Danramil dan Babinsa melaksanakan koordinasi dengan Kepala Desa Gebangsari. Banyak hal yang diperbincangkan saat itu salah satunya mengenai berbagai masalah keamanan maupun situasi kondisi wilayah secara umum.

Kapten Inf Muhtafin Soleh S. Pd I mengatakan, “Kami selalu menjaga hubungan baik dengan semua Kepala Desa beserta perangkat desa dan tokoh masyarakat di wilayah binaan, sehingga akan terbina hubungan kerjasama yang solid, kami juga membahas keadaan, situasi dan kondisi wilayah kami, sehingga kami berkoordinasi tentang penanggulangan dan antisipasi untuk mengatasi permasalahan yang terjadi di wilayah Desa Gebangsari khususnya dan wilayah Kecamatan Klirong umumnya,”pungkasnya. (Pendim)

Share :

Baca Juga

Artikel

Personel Polsek Maliku Sosialisasi Kepada Masyarakat Kecamatan Maliku

Artikel

Satbinmas Polres Pulang Pisau Gencarkan Sambang Satkamling, Ini Tujuannya

Artikel

Jelita Cosmetic Langgar UU Konsumen

Artikel

Dandim 0815/Mojokerto : Tetap Siaga Bangsit Jelang Pelantikan

Artikel

Kapolres Pamekasan Pimpin Sertijab 2 PJU dan 3 Kapolsek

BERITA UTAMA

Koramil 15/Klirong Melaksanakan Pembinaan Pencak Silat

Artikel

Surprise Kapolres Kepada Dandim Gresik dalam HUT TNI ke-78 Wujud Soliditas TNI Polri

Artikel

Aipda Sudarto Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Sasar ABK Kapal