Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Selasa, 6 Juni 2023 - 05:50 WIB

DANYONIF 6 MARINIR PIMPIN UPACARA PENGIBARAN BENDERA

Foto : DANYONIF 6 MARINIR PIMPIN UPACARA PENGIBARAN BENDERA

Foto : DANYONIF 6 MARINIR PIMPIN UPACARA PENGIBARAN BENDERA

Dispen Kormar (Jakarta). Dalam rangka memupuk jiwa patriotisme, Prajurit Batalyon Infanteri 6 Marinir melaksanakan upacara pengibaran bendera hari senin yang dilaksanakan di Lapangan Apel Brigif 1 Marinir, Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan. Senin (05/06/2023).

Kegiatan Upacara ini dipimpin langsung oleh Komandan Batalyon Infanteri 6 Marinir Letkol Marinir Rismanto Manurung, M.Tr.Opsla., CTMP., selaku Inspeltur upacara yang diawali dengan laporan Danup Lettu Marinir Dany Eka Bayu Sagara, penghormatan Bendera, pengucapan Sapta Marga oleh Serda Mar Avive, heningkan cipta dan ditutup dengan Andhika Bhayangkari.

Baca juga  Babinsa Koramil 13/Buluspesantren Dampingi UMKM Pembuatan Kripik Pisang Warga Binaannya

Upacara bendera tersebut, dilaksanakan setiap hari Senin, guna menumbuhkan jiwa patriotisme prajurit untuk menghormati jasa-jasa para pahlawan yang untuk memperjuangkan kemerdekaan dan untuk menumbuhkan jiwa kedisiplinan bagi prajurit dalam mengamalkan Sumpah Prajurit, Sapta Marga dan Delapan Wajib TNI. Selain itu upacara bendera tersebut, dilaksanakan untuk memupuk jiwa kejuangan, nasionalisme dan solidaritas prajurit.

Baca juga  Intensifkan Patroli Daerah Rawan Lakalantas

Komandan Batalyon Infanteri 6 Marinir Letkol Marinir Rismanto Manurung, M.Tr.Opsla., CTMP., menyampaikan beberapa hal penting, diantaranya supaya prajurit meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa, memegang teguh Sapta Marga, Sumpah Prajurit dan 8 Wajib TNI sebagai landasan moral dalam pelaksanaan tugas dan meningkatkan profesionalisme perorangan maupun Satuan.

Share :

Baca Juga

Artikel

Hari Kedua Presiden Jokowi di Sultra

Artikel

Satgas Yonif 611/Awang Long, Melalui Rapat Bersama Ciptakan Situasi Kamtibmas di Tembagapura

Artikel

Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Memberi Teguran Kepada Pengemudi Yang Tidak Menggunakan Sabuk Pengaman dengan baik

Artikel

Oknum Pekerja BBWSC3 Bendung Pamarayan Serang Banten Bubarkan Pengukuhan Paskibra

Artikel

Kejari Tanjung Perak Memusnakan Barang Bukti Yang Telah Memperoleh Kekuatan Hukum Tetap

Artikel

Cooling System Jelang Pemilu Serentak, Polres Pulang Pisau Gelar Jum’at Curhat

BERITA UTAMA

Film ASMARALOKA meraih Juara 1.

Artikel

Patroli Terus di Giatkan Untuk Antisipasi Tindak Kejahatan Pada Obyek Vital tertentu ( SPBU ) dan sekitarnya