Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Selasa, 9 Mei 2023 - 03:13 WIB

Danyonmarhanlan VIII Bitung Lepas Keberangkatan Operasi Waspada Baruna 2

Foto : Danyonmarhanlan VIII Bitung Lepas Keberangkatan Operasi Waspada Baruna 2

Foto : Danyonmarhanlan VIII Bitung Lepas Keberangkatan Operasi Waspada Baruna 2

TNI AL, Dispen Kormar (Bitung). Danyonmarhanlan VIII Bitung Mayor Marinir Aditya Indarto,S.E.,M.Tr.Opsla bersama Kasatker Lantamal VIII wilayah Bitung melepas keberangkatan KRI Badik 623 dalam operasi Waspada Baruna 2 di Dermaga Utama Dissyahal Lantamal VIII Kota Bitung. Senin (08/05/2023)

Baca juga  Bhabinkamtibmas Sambang Warga Binaan, Wujudkan Keamanan Dalam Lingkungan

Diketahui bahwa KRI Badik 623 akan melaksanakan operasi maritim dalam rangka menjaga kedaulatan NKRI serta mencegah terjadinya kegiatan ilegal di perairan Sulawesi dibawah kendali Guspurla Koarmada II.

Foto : Danyonmarhanlan VIII Bitung Lepas Keberangkatan Operasi Waspada Baruna 2

“Setelah beberapa hari bekal ulang logistik di Bitung, KRI Badik 623 akan melanjutkan operasinya yakni melaksanakan patroli secara intens dan kontinyu untuk menegakkan hukum dan menjaga keamanan sesuai tugas pokok TNI ” Ucap Danyon.@bib

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Jaga Kesehatan Jantung, Korem 072/Pamungkas Gelar Penyuluhan Kesehatan dan Pemeriksaan Elektrokardiogram

BERITA UTAMA

Danrami 08/Alian Bentuk KSM untuk Desa Karangtanjung

Artikel

Polres Jember Siagakan Personel 24 Jam untuk Pengamanan Gudang Penyimpanan Logistik Pemilu 2024

Artikel

Dandim 0732/Sleman bersama Forkopimda Lepas Logistik Pemilu 2024

Artikel

Dandim 0830/Surabaya Utara Hadiri Pembukaan TMMD Ke-119 Di Wilayah Gresik

BERITA UTAMA

Sinergitas TNI, Polri Serta Masyarakat Bali Siap Amankan KTT AIS Forum 2023,

BERITA UTAMA

Dandim 1206/Psb menerima kunjungan rombongan Yayasan Bakti Suci Putussibau

BERITA UTAMA

Antisipasi Bali, Satsamapta Polresta Palangka Raya Bubarkan Kumpulan Remaja