Home / Uncategorized

Rabu, 26 Juli 2023 - 00:30 WIB

Datangi Kebakaran SDN 9 Langkai, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya: Ada 5 Ruangan yang Terbakar

Polresta Palangka Raya – Kota Cantik Palangka Raya malam tadi sempat digembarkan dengan adanya kasus kebakaran yang terjadi di SDN 9 Langkai Jalan Nyai Balau.

Menyikapi hal tersebut, Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa SIK MH melalui Kanit II SPKT Aiptu Roedi Yhoeliantono yang didampingi para personel piket fungsi langsung mendatangi TKP (Tempat Kejadian Perkara).

Baca juga  Satsamapta Polresta Palangka Raya Patroli Dialogis di Bank Indonesia

“Berdasarkan keterangan saksi dilokasi kejadian, kebakaran ini diketahui ketika melihat adanya kobaran api dibagian atap gedung paling depan dari SDN 9 Langkai sekitar pukul 22.15 WIB,” katanya, Selasa (25/7/2023) pagi.

“Dimana, pada kasus yang terjadi, kebakaran tersebut telah melahap sejumlah ruangan. Ada 5 ruangan yang terbakar diantaranya ruang kelas IV, ruang agama, ruang keterampilan/tari, WC dan ruang dapur,” ujarnya.

Baca juga  Momen Kedekatan Panglima TNI Bersama Pasukan Multi Nasional Pada Latihan Super Garuda Shield 2024

Diterangkannya, jika kasus kebakaran yang terjadi dugaan sementara penyebabnya yaitu adanya arus pendek listrik.

“Selain memadamkan api, pada kasus tersebut kami juga telah mengamankan TKP, mencatat identitas saksi, olah TKP sesaat setelah kebakaran berhasil dipadamkan sekitar pukul 23.00 WIB,” pungkasnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

DANDENMA MAKO KORMAR: “JAUHI JUDI DAN PINJAMAN ONLINE”

Artikel

Aceng Syamsul Hadie: Tuduhan Pencemaran Nama Baik Terhadap Wartawan Menjadi Blunder

Uncategorized

Kapolresta Palangka Raya Sambut Kedatangan Menteri Pertanian Republik Indonesia

Artikel

Kapolda Jatim Serahkan Medali Untuk Para Juara Tour de Panderman di Kota Batu

Artikel

Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Pandih Batu Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Kamtibmas yang Aman

Artikel

Amankan Pelaksanaan Jalanya Kunjungan Keluarga, Personel Kodim 1009/Tanah Laut Hadir Di Rutan Kelas II B Pelaihari

Artikel

Kapolres Pulang Pisau Pimpin Sertijab Kasat Lantas, Kasat Polairud dan Kasat Resnarkoba

Uncategorized

Jaga Kamseltibcarlantas, Satlantas Polres Pulang Pisau Aktif Berikan Himbauan Tertib Berkendara