Home / BERITA UTAMA / DAERAH / INVESTIGASI / TNI-POLRI

Senin, 9 Oktober 2023 - 18:37 WIB

DDS Merupakan Cara Bhabinkamtibmas Dekat Dengan Masyarakat

 

Polres Pulang Pisau , Dalam menjalin hubungan silaturahmi dengan lingkungan, Desa, maupun Kelurahan, Bhabinkamtibmas sering kali melaksanakan Sambang, Door to Door System, dan Problem Solving.

Kegiatan tersebut seperti halnya yang dilaksanakan Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Belanti Siam Polsek Pandih Batu Polres Pulang Pisau Polda Kalteng Bripda Jerry Noor Khaki yang melakukan DDS (Door To Door System) di Desa Belanti Siam Kec. Pandih Batu, Senin (09/10/2023).

Baca juga  Personil Polsek Maliku Lakukan Patroli Guna Cegah Kriminalitas

Dalam kegiatan DDS tersebut, Bhabinkmtibmas menyampaikan pesan – pesan kamtibmas serta himbauan kamtibmas, kepada warga desa yang berada di desa Belanti Siam Kec. Pandih Batu.

Secara terpisah Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau IPTU Laaser Kristovor, S.H., menjelaskan melalui kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas dapat menyampaikan kepada warga agar dapat menjaga keamanan di lingkungannya, serta dapat mencari informasi dan mendengar keluhan warga binaanya.

Baca juga  Lulus Cumlaude, Kasal Resmi Sandang Gelar Doktor Dari Universitas Trisakti

Disamping itu juga untuk upaya pendekatan diri kepada warga ” imbuhnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Giat Sosialisasi Akun Media Sosial Humas Polres Pulang Pisau

BERITA UTAMA

Himbau prokes Covid-19 Personil Polsek Banting laks ops yustisi

Artikel

Anggota Samapta sambangi warga serta Sosialisasi Aplikasi Polri Super App

BERITA UTAMA

Kembali, Piket Propam Polresta Palangka Raya Cek Ruang Tahanan

BERITA UTAMA

Sambangi SPBU Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Monitoring Ketersediaan BBM

Artikel

Bhabinkamtibmas sambang dan memberikan himbauan kamtibmas Kepada warga Desa Gadabung

Artikel

Kades Sri Rahayu ,S.Pd Lantik Kepala Dusun Berat Wetan , Gedeg Mojokerto.

BERITA UTAMA

Satsamapta Polresta Palangka Raya Tinjau Kondusifitas Lokasi Jum’at Curhat