Home / Uncategorized

Jumat, 10 Maret 2023 - 13:41 WIB

Dengan Jum’at, Polsek Sabangau Gandeng Para Sopir Travel

Polresta Palangka Raya – Program Jum’at Curhat merupakan salah satu program institusi Polri untuk berinteraksi dengan semua kalangan masyarakat yang ada di wilayah hukumnya.

Menyikapi hal ini, Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Sabangau Ipda Ali Maffud menggelar kegiatan yang dimaksud, Jum’at (10/3/2023) pagi.

Baca juga  Jalin Kemitraan, Kapolsek Sabangau Sambangi Kelompok Tani di Kalampangan

Dengan menggandeng para sopir travel, kegiatan Jum’at Curhat tersebut berlangsung di Kelurahan Kereng Bangkirai.

Dilokasi, para warga yang bermata pencaharian sebagai sopir ini pun lantas mengutarakan sejumlah kendala yang mereka temukan ketika beroperasi.

Saat dihubungi, Ali mengungkapkan, jika program Jum’at Curhat sengaja dilakukan dengan para sopir travel yang selama ini telah melayani sejumlah rute.

Baca juga  Pj Bupati: Mata Yang Sehat Menjadi Jendela Dunia

“Pada kesempatan yang baik tersebut, kami sebagai aparat penegak hukum tentu mengimbau kepada rekan-rekan kita ini untuk selalu mengutamakan keselamatan daripda kecepatan,” ungkapnya.

“Bahkan, kami pada kesempatan yang sama, kami dari Polsek Sabangau menyarankan untuk selalu mengecek kendaraan yang akan dipergunakan dalam mengantar penumpang. Pastikan selalu dalam kondisi prima,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Personil Satbinmas sambangi pemilik toko galon beri himbauan Kamtibmas

Uncategorized

Berikan Sosialisasi Karhutla dengan Spanduk Personel Satbinmas kembali sambangi Warga kelurahan Pulpis

BERITA UTAMA

Kunjungan Silaturrahim Kapolres Pel.Tanjung Perak ke kediaman RH Rodian MS.

Artikel

Operasi Ketupat Semeru 2025, Polda Jatim Tingkatkan Pengamanan Jalur Wisata

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

BERITA UTAMA

Sebanyak 665 Calon Bintara Dan Tamtama PK TNI AL Gelombang I Ikuti Pantukhir Daerah Panda Jakarta

Uncategorized

Kodim 0713 Brebes Terlibat Aktif Dalam Mengevakuasi dan Membantu Korban Banjir Akibat Luapan Air Sungai Pemali

Uncategorized

Ternyata Ini Yang Disampaikan Anggota Satpolairud Saat Sambang Kepelabuhan Pasar Mingguan