Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Rabu, 4 Januari 2023 - 13:56 WIB

Dengan Semangat, Polresta Palangka Raya Berlatih Bela Diri Polri

Polresta Palangka Raya – Sebagai salah satu wilayah yang memiliki intensitas cukup tinggi dalam roda kehidupan masyarakat, Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., memerintahkan personelnya meningkatkan kesiapsiagaannya.

Menanggapi hal tersebut, hari ini sejumlah personel mengikuti latihan bela diri yang diperagakan Aipda Ahmad Kadir di halaman Mapolres setempat, Selasa (3/1/2023) pagi.

Baca juga  Ini yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Mantan anggota Satbrimob Polda Kalteng tersebut pun memulai kegiatannya dari peregangan kepala, tangan, dan kaki.

Dengan aba – aba yang cukup lantang, para personel gabungan begitu bersemangat mengikuti semua gerakan seperti pukulan, tangkisan yang bertujuan untuk melumpuhkan lawan.

“Semoga dengan seringnya berlatih, kemampuan Polri untuk teknik melumpuhkan semakin mahir dan dapat dilaksanakan secara maksimal ketika berada di lokasi yang sebenarntnya,” tuturnya mewakili Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes. Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Sambangi Warga sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

“Namun terlebih dari itu semua, kami melakukan latihan beladiri Polri ini hanya bertujuan untuk melakukan perlindungan, pengayoman dan pelayanan bagi seluruh lapisan masyarakat,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Ketua Ormas, Ormek Dan Perwakilan LSM Kabupaten Tuban Datangi Markas TNI Di Cafe Army Soldier Kodim 0811/Tuban

Uncategorized

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

Artikel

Dukung IAIN Kendari Jadi UIN, Pj Gubernur Sultra Koordinasi Kemenag

Artikel

Arif fathoni Menghimbau : Jaga Stabilitas dan Kondusifitas Persoalan Eksekusi Lahan Ditangguhkan

Artikel

Pastikan Keakuratan Pengisian, Tim Gabungan Polresta Banyuwangi Sidak SPBU

BERITA UTAMA

Tujuan Warga dan Babinsa Paguyangan Bangun Pos Kamling

Uncategorized

Stop!!! Mencari Ikan Gunakan Bahan Berbahaya Untuk Jaga Lingkungan

Uncategorized

Stop Karhutla Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir