Home / Uncategorized

Sabtu, 11 Februari 2023 - 18:23 WIB

Dengan Spanduk Sat Binmas Polres Pulpis kembali Melakukan Sosialisasi Pencegahan Karhutla

 

Pulang Pisau – Sat Binmas Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng kembali Melakukan kegiatan sosialisasi pencegahan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla), upaya pencegahan menjadi prioritas dalam penanganan karhutla, Salah satunya dengan cara melakukan patroli dan sosialisasi Karhutla kepada warga masyarakat di wilayah Kabupaten Pulang Pisau. Sabtu ( 11/02/2023).

Hal itu menjadikan personel Polres Pulang Pisau terus melakukan patroli dan sosialisasi kepada masyarakat yang mempunyai lahan agar tidak membuka lahan dengan cara membakar baik itu lahan pertanian maupun perkebunan,

Baca juga  Prajurit Yonmarhanlan IV Ikuti Apel Gelar Pasukan Pengamanan Ketupat Seligi 2025

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau AKP Ujang Kustarman, menjelaskan kebakaran lahan merupakan permasalahan yang menjadi atensi pimpinan Polri dan Pemerintah dan menjadi perhatian kita semua karena dampak yang diakibatkannya, dapat mengganggu kesehatan, jadi kami tak segan menindak tegas para pelaku (Karhutla).

Baca juga  Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir Ajak Tidak buang Sampah Kesungai

Dengan melalui spanduk kali ini kami menyampaikan kepada seluruh warga agar bersama menjaga lingkungan dan melaporkan segera jika mendapati suatu tindak pidana, pelaku dapat diancam dengan pidana penjara paling lama Sepuluh tahun dan denda paling banyak 10 Miliar Rupiah sebagaimana dimaksud dalam UU PPLH Nomor 32 Tahun 2009.” tutup Kasat Binmas Polres Pulpis.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Personel Gabungan Polsek dan Poslap 30 Siaga Kathutla laksanakan patroli Air dalam antisipasi Karhutla

Uncategorized

Berbagi Kebahagiaan Bersama Anak – Anak Penyintas Kanker Di Surabaya

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga sekaligus Sisipkan Pesan Kamtibmas

Uncategorized

Aplikasi super APP untuk Masyarakat mengetahui kegiatan Polisi

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Maklumat Kapolda Kalteng Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Tengah laksanakan sosialisasi larangan membakar hutan

Artikel

Danramil 22/Ayah, Hadiri Halal Bihalal Warga Jatijajar, Bupati Minta Orang Tua Didik Anak Dengan Baik

Uncategorized

Sambangi warga Bhabinkamtibmas Sosialisasi cegah karhutla