Dewi Aryani Laksanakan Sosialisasi 4 Pilar Tekankan Gotong Royong Membangun Silaturahmi

TEGAL – Dr. Dewi Aryani, M.Si Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi PDI Perjuangan melaksanakan sosialisasi 4 pilar pada Jumat 7 April 2023 kemarin di Aula MPR di Pantura Kecamatan Suradadi Kabupaten Tegal.

Hadir ratusan kader muda mulai dari
Karang Taruna, Kades, IPSM, hingga karyawan Grup Merdeka yang berlokasi di Area Pantura Kabupaten Tegal.

Baca juga  Pastikan Keamanan Tahap Pengundian Nomor Urut Paslon, Polisi Lakukan Sterilisasi

Pada kesempatan tersebut Dewi Aryani menekankan pentingnya memupuk semangat gotong-royong dalam bulan suci ramadhan ini agar terbangun toleransi yang makin baik di masyarakat. Toleransi akan meminimalisasi berbagai konflik horisontal sehingga masyarakat lebih guyup dan saling menghormati, damai dan dapat melakukan kegiatan dengan lebih aman dan optimal dalam berkarya,” ujar Legislator Senayan 3 periode yang akrab disapa DeAr.

Baca juga  Dandim 0819 Tegaskan Netralitas TNI dan Kesiapan Personil Pengamanan

Selain melaksanakan sosialisasi 4 pilar, DeAr juga memberikan bingkisan dan sembako untuk para peserta. (Fauzi)

Share :

Baca Juga

Artikel

PERAN DIKMAS LANTAS CEGAH PELANGGARAN LALU LINTAS

Artikel

Wali Kota Tegal Raih Penghargaan Satria Leader Award 2023

Uncategorized

Cegah Karhutla Bhabinkamtibmas sampaikan Maklumat Kapolda Kalteng

Artikel

Atlet Kodam IX/Udayana Siap Taklukkan Sportel Bali Triathlon

BERITA UTAMA

Sinergi Bersama Polri, Anggota Kodim Sambas Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Sampah

Artikel

Presiden Jokowi Jamu Santap Malam Para Pemimpin dan Delegasi KTT WWF Ke-10 di GWK

BERITA UTAMA

Tidak bosan-bosannya Personil Polsek Banama Tingang Rutin Mensosialisasi tentang Maklumat larangan karhutla ke masyarakat diwilkum Polsek Banama Tingang.

Artikel

Kapolres Puncak Jaya Hadiri Acara Buka Puasa Bersama Yang Diselenggarakan Oleh PJ. Bupati Puncak Jaya