Home / Uncategorized

Kamis, 17 Agustus 2023 - 23:27 WIB

Di Pager, Polsek Rakumpit Ikuti Upacara Hari Kemerdekaan RI ke-78

Polresta Palangka Raya – Memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-78, Polsek Rakumpit, Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng menggelar upacara bersama di Halaman SDN 2 Pager Jaya.

Hadir dalam kegiatan tersebut yaitu Lurah beserta staf kelurahan Pager, sejumlah kepala sekolah, beserta unsur terkait lainnya, Kamis (17/8/2023) pagi.

Baca juga  Cegah TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Personel Polsek Maliku laksanakan Imbauan

Adapun rangkaian upacara diawali Irup memasuki lapangan upacara, dilanjutkan laporan danup, pembacaan teks proklamasi, mengheningkan cipta, pembacaan doa, pengibaran bendera merah putih, pembacaan Pancasila dan UUD 1945.

“Pada pelaksanaan upacara tersebut, berlangsung dengan khidmat yang berlandaskan prinsip nilai-nilai semangat juang para pahlawan yang telah berjasa untuk Bangsa Indonesia,” kata Kapolsek Rakumpit Ipda Joko Susilo mewakili Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H.

Baca juga  Gelar Silaturahmi dengan Forkopimda dan Ulama Sampang, Pangdam V/Brawijaya Harapkan Kondusifitas Daerah Terus Terjaga

“Tentu kita semua berharap, melalui peringatan detik-detik proklamasi ini bisa terus memupuk rasa nasionalisme di seluruh lapisan masyarakat yang ada,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Program Bajaka Presisi Polres Pulang Pisau dengan sasaran anak anak dan remaja Desa Belanti

Artikel

Beri Imbauan Kamseltibcarlantas Kepada Pengguna Jalan

BERITA UTAMA

Inspektur Kodam IM Pimpin Upacara Gelar Pasukan Operasi Penegakan dan Penertiban dan Operasi Yustisi Polisi Militer Tahun 2023

Artikel

Jalin Sinergitas, Danyonmarhanlan I Terima Kunjungan Kapolres Pelabuhan Belawan

Artikel

Sertijab Upaya untuk Optimalkan Kinerja Organisasi.

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Kelurahan Palangka Laksanakan Patroli Sambang Dan Monitoring Khamtibmas Di Pasar Kahayan

Uncategorized

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Laksanakan Himbauan Larangan Membakar Hutan dan Lahan ( Karhutla).

Uncategorized

Personel Satpolairud Polres Pulpis Lakukan Pemeliharaan dan Perawatan Kapal