Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / NEWS / POLRI / Tag / Uncategorized

Jumat, 6 September 2024 - 18:03 WIB

Didik Subiyanto,SH., Pimpin Paripurna Pembentukan Fraksi-Fraksi DPRD Batu

Foto: Ketua DPRD Batu sementara, H.M, Didik Subiyanto, SH., Pimpin Rapat Paripurna Pembentukan Fraksi-Fraksi

Foto: Ketua DPRD Batu sementara, H.M, Didik Subiyanto, SH., Pimpin Rapat Paripurna Pembentukan Fraksi-Fraksi

 

KOTA BATU,Targetnews.id – Anggota DPRD Kota Batu Periode 2024-2029 yang baru dilantik beberapa hari lalu, sudah melaksanakan rapat paripurna yang ketiga kalinya. Untuk rapat paripurna ketiga kalinya berlangsung di kantor DPRD Jl. Kadjoang Permadi Kecamatan Junrejo Kota Batu. Rapat paripurna di hadiri 24 anggota dari jumlah 30 anggota DPRD Kota Batu. Untuk 6 anggota DPRD melaporkan ijin absen tidak bisa hadir dari rapat paripurna.

Rapat paripurna tersebut, untuk membahas dan melaporkan pembentukan Fraksi – Fraksi dari jumlah 30 anggota DPRD Batu yang terpilih di Periode 2024 – 2029. Rapat paripurna di pimpin langsung oleh Ketua sementara Muhamad Didik Subianto, SH., dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan didampingi Wakil Ketua DPRD Ir. Punjul Santoso, Fraksi PDIP, Jum’at (6/9/24)siang.

Baca juga  Sambang Cara Bhabinkamtibmas Tangkal Berita Hoax

“Rapat paripurna hari ini, masih sebatas membahas Fraksi-Fraksi, sedangkan untuk rapat paripurna lanjutan, seperti pembentukan alat kelengkapan dewan (AKD) hal ini harus menunggu penetapan Ketua DPRD definitif dulu. Jadi jika akan membentuk AKD sesuai peraturan, memang harus ada Ketua DPRD secara definitif,”kata Ketua DPRD sementara Didik Subianto.

Dalam rapat paripurna yang ketiga kalinya paska dilantiknya seluruh anggota DPRD Batu berjumlah 30 orang. Dan rapat pembentukan Fraksi – Fraksi sudah disetujui oleh sejumlah 24 anggota DPRD Batu. Semoga saya (Didik Subianto-red) selaku Ketua DPRD sementara mengucapkan terimakasih pada semua anggota DPRD yang hadir dalam sidang paripurna,”ucap Kaji Bianto (panggilan keakrabannya.).

Baca juga  Personel Polsek Pandih Batu menyampaikan pesan Kamtibmas, dan Himbauan kamtibmas

“Mudah-mudahan selesai paripurna pembentukan fraksi-Fraksi ini selesai, maka akan lanjut kembali melakukan kordinasi-kordinasi rapat lanjutan sambil menunggu Ketua definitif. Semoga cepat dan lancar dalam bulan ini sudah ada sebagai Ketua DPRD Batu secara definitif,”singkat Didik Subianto.

Pewarta : (Wanto)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Di Penghujung Tahun 2023, Prajurit Pasmar 3 Raih Juara Utama Turnamen Pencak Silat Open Gubernur Prov Papua Barat Daya

Artikel

Tak Hanya Patroli ini yang dilakukan Piket siaga Polsek Maliku

Uncategorized

Pengaturan Rawan Pagi Sat Lantas Menjaga Kelancaran dan Keselamatan Berlalu Lintas

Artikel

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Terlibat dalam Kegiatan Bersih-bersih Bersama Warga Desa Pasir Putih

Artikel

Iwan Beri Motivasi 50 Pejuang Devisa Brebes

Uncategorized

Komisi Pengawas Persaingan Usaha RI (KPPU) Gandeng Laskar Anti Korupsi Indonesia (LAKI) untuk Cegah Korupsi dalam Pelanggaran Persaingan Usaha

Artikel

Danramil 09/Kutowinangun Ikuti Gelar Selamatan Desa, Mohon Agar Wilayah Tetap Kondusif

BERITA UTAMA

Wabup Blitar Turun Tangan Mengumpulkan Puluhan Lurah Untuk Persoalan Tanah Bengkok