Dukung Program Pemerintah, Kapolsek Rakumpit Hadiri Musrenbang

Polresta Palangka Raya – Aparat kepolisian terus membuktikan dukungannya terhadap program-program yang direncanakan pemerintah.

“Karena apa yang sudah menjadi program tersebut adalah sebuah kesepakatan dari para warga,” ungkap Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Rakumpit Iptu Waryoto, Senin (6/3/2023) sore.

“Sebagai wujud dukungan atas hal tersebut, tadi kami telah mengikuti dan menyaksikan pelaksanaan Musrenbang yang dihadiri Waki Wali Kota Palangka Raya beserta unsur terkait lainnya,” ucapnya menambahkan.

Baca juga  Antisipasi Tindak Kejahatan Pada Obyek Vital dan Sekitarnya Sat Samapta Laks Patroli

Diterangkannya, jika pelaksanaan Musrenbang yang berlangsung di Aula Kantor Kecamatan Rakumpit, pemerintah pun telah menyampaikan jika apa yang diusulkan oleh para warga sangatlah bermanfaat.

“Pihak pemerintah akan terus menampung aspirasi dari seluruh lapisan masyarakat. Namun begitu, tidak semua program yang diusulkan bisa direalisasikan karena masih ada sifatnya prioritas itu yang akan di sampaikan ke dinas terkait,” tuturnya.

Baca juga  Kolaborasi TNI dan Pemda Beri Harapan Baru bagi Warga Kurang Mampu di Tabalong

Lebih lanjut, Waryoto mengharapkan, apa yang sudah menjadi kesepakatan agar diketahui dan dipedomani olej seluruh lapisan masyarakat. “Yang jelas ini semua untuk kita,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Audit Kinerja Tahap II Tahun 2024, Tim Itwasda Polda Kalteng Kunjungi Polres Pulang Pisau

Uncategorized

Pastikan aman pada pemukiman penduduk sat samapta lakukan pengecekan secara berkala

Artikel

Mangkraknya Proyek Rumdin Pembina (LVRI) Batu, Dilakukan Lelang Baru Senilai 3,5 Miliar

Uncategorized

Ingatkan Pengendara Selalu Klik Helm Untuk Keselamatan

BERITA UTAMA

Gelar Apel Konsolidasi, Polresta Palangka Raya Sukses Jaga Keamanan Konser Musik Terbawa Suasana

Artikel

Wakili Dandim, Danramil 05/Pmk Hadiri Acara Pembukaan Gawai Naik Dangau Dayak Ke XVII Di Kab. Sambas

BERITA UTAMA

Bukan Hanya Itu Saja Beberapa Budak Narkoba Juga Bisa Lolos Dari 0perasi Gabungan

Artikel

Kapolres Pasuruan Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Pengabdian PNPP Polres Pasuruan