Home / Uncategorized

Jumat, 12 Mei 2023 - 16:44 WIB

Dukung Program Pemerintah,Koramil Dan Polsek Klirong Ikuti FKP Desa Binaan

 

KODIM 0709/KEBUMEN.Babinsa Koramil 15/Klirong bersama Bhabinkamtibmas Polsek Klirong hadiri kegiatan Forum Konsultasi Publik dalam rangka Regsosek yang bertempat di Balai Desa Klegenwonosari,Kecamatan Klirong,Kabupaten Kebumen,Kamis(11/5/2023).

Danramil 15/Klirong Kapten Inf Mutafin Soleh,S.PDi mengatakan,” Kegiatan yang dilakukan anggota Babinsa dan Bhabinkamtibmas merupakan wujud soliditas TNI-Polri dalam mendukung program Pemerintah baik pusat hingga ke daerah. Sehingga pelayanan terhadap masyarakat benar-benar dirasakan hingga ke warga di daerah.

Baca juga  Bripka Agus alamin Ajak Masyarakat Tidak buang Sampah Kesungai

“Ini merupukan wujud soliditas TNI-Polri dalam menyukseskan program Pemerintah untuk kepentingan masyarakat,” kata Kapten Inf Mutafin Soleh,S.PDi.

Danramil 15/Klirong menambahkan, pihaknya juga terus melakukan koordinasi guna meningkatkan soliditas TNI-Polri terutama dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

“Kami terus meningkatkan soliditas TNI-Polri dalam memberikan kenyamanan dan keamanan. Dengan menciptakan Harkamtibmas yang aman dan kondusif,” katanya.

Baca juga  Selesai Serah Terima, Kanit II SPKT Polresta Palangka Raya Cek 44 Tahanan

Kegiatan ini dalam rangka pendataan awal Regsosek satu data program perlindungan sosial dan pemberdayaan masyarakat. Ini menitikberatkan pendataan mengklarifikasi 4 kategori masyarakat yaitu Sangat miskin, Miskin, Rentan miskin, dan Tidak miskin. Ini bertujuan untuk pendataan tersebut bertujuan untuk pemuktahiran data warga,”Pungkasnya.(Pendim)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Pembagian Brosur Kamseltibcarlantas kepada Pengguna Jalan

BERITA UTAMA

Kunjungan Anak-anak TK Pertiwi Kubangpari ke Markas TNI

BERITA UTAMA

Pasca Banjir, ‘Prajurit Petarung’ Yonmarhanlan VI/Mks Laksanakan Pembersihan dan Evakuasi

Artikel

Polda Jatim Siap 706 Personel Jelang Pelantikan Kepala Daerah

Artikel

Polresta Sidoarjo Ungkap Kasus Penyelewengan BBM Bersubsidi Senilai Rp 2,2 Miliar

Artikel

Babinsa Koramil 1612-02/Komodo Hadiri Sosialisasi Kajian Sistemik Ombudsman RI

Artikel

Bakti TNI Satgas Yonif 503 Mayangkara Perluas Penerangan Distrik Krepkuri

Uncategorized

Satsamapta Polresta Palangka Raya Tanggapi Laporan Gangguan OTK