Home / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / TargetNews.id

Sabtu, 4 November 2023 - 21:06 WIB

Gebyar Sholawat dan Sedekah Bumi di Dusun Grengseng Desa Kalimati Tarik Sidoarjo

Gebyar Sholawat dan Sedekah Bumi
Foto,

Gebyar Sholawat dan Sedekah Bumi Foto,

Sidoarjo- TargetNews.id – 04 November 2023 Desa Kalimati, Kecamatan Tarik, Kabupaten Sidoarjo akan menjadi saksi dari sebuah acara istimewa yang memadukan seni budaya dan keagamaan. Dengan tema “Seni Budaya Kepala Desa Sukesno yang Akrab Dipanggil (Gober) acara ini akan menjadi momen yang tak terlupakan bagi masyarakat setempat.

Pukul 14:00, acara Sedekah Bumi telah dimulai dengan semangat dan kebersamaan. warga kurang Lebih dari 700 peserta dari Dusun Grengseng antusias bergotong-royong untuk melakukan sedekah bumi, menunjukkan solidaritas dan kerja sama dalam menjaga lingkungan dan keberkahan alam.

Gebyar Sholawat dan Sedekah Bumi
Foto,

Selanjutnya, pukul 19:00, Gebyar Sholawat Nabi Muhammad SAW akan mengisi malam dengan keindahan musik dan doa. Kepala Desa Sukesno akan menjadi bagian penting dari acara ini, menunjukkan dukungannya terhadap seni budaya dan agama.

Baca juga  Polrestabes Surabaya Berhasil Amankan Tiga Tersangka Sindikat Curanmor

Tim pelaksana acara ini, yang dikenal sebagai “Huda”, telah bekerja keras untuk memastikan kelancaran dan kesuksesan acara ini. Semua warga desa sangat antusias untuk merayakan momen yang begitu berharga ini.

Baca juga  Sambangi Jukir, Satlantas Polresta Palangka Raya Imbau Tertib dalam Menata Kendaraan Parkir

Semoga acara ini membawa kebahagiaan, kedamaian, dan keberkahan bagi seluruh masyarakat Desa Kalimati dan sekitarnya. ujarnya ketua panitia Huda pada awal Media( Misti).

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Istighotsah Kubro Dalam Rangka Isra Mi’raj Di Makodim 0709/Kebumen

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Pandih Batu Sampaikan Kepada Warga Masyarakat Waspadai Modus Penipuan Online

BERITA UTAMA

Jaga Kebersihan, Anggota Koramil 19/ Kuwarasan Bersihkan Pangkalan

Artikel

Laksanakan Cooling System, Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Imbauan Kamtibmas

Artikel

Polisi Berhasil Amankan Terduga Pelaku Pembakaran Hutan Kawasan Ijen di Bondowoso

Artikel

Wujud Perhatian Dan Empati, Ketua Bhayangkari Cabang Pulang Pisau Jenguk Anak Anggota Yang Sedang Dirawat Di Rumah Sakit

Artikel

Babinsa Koramil 1612-06/Lembor hadiri Rapat Koordinasi dan Pembukaan Pemberian Makanan Tambahan untuk Anak Stunting

BERITA UTAMA

BATALYON KOMANDO 464 KOPASGAT IKUTI FINAL PLANNING CONFERENCE SUPER GARUDA SHIELD 2023