Home / Uncategorized

Rabu, 14 Agustus 2024 - 19:07 WIB

Giat Rutin Yang ditingkatkan Polsek Sebangau Kuala

 

Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) dengan sasaran Premanisme, sajam, Narkoba dan barang terlarang lainnya di Wilayah Hukumnya. Selasa (13/08/2024) pukul 09:30wib pagi.

Lokasi kegiatan bertempat diponegoro – Sebangau permai Kec. Sebangau Kuala Kab. Pulang Pisau dan di tempat-tempat yang di mungkinkan terjadi aksi Tindak Pidana Premanisme di Wilkum Polsek Sebangau Kuala, kegiatan ini diikuti oleh Personel piket siaga Polsek Sebangau kuala,

Baca juga  Bhabinkamtibmas mensosialisasikan Karthutla ke warga

Dalam Pelaksanaan kegiatan Personel melakukan patroli dan razia serta pemeriksaan, kepada warga masyarakat petugas menyampaikan himbauan kamtibmas dan meminta agar turut serta memelihara serta menjaga sitkamtibmas tetap kondusif.

Baca juga  Pj Bupati Brebes Berharap Pemuda Dapat Berkiprah

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Djunedie, menyampaikan, razia premanisme ini dilakukan guna mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas dan kejahatan lainnya di wilayah hukum Polres Pulang Pisau khususnya di wilkum Polsek Sebangau Kuala.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Menjaga silahturahmi Bhabinkamtibmas Food Estate desa Sanggang Menyambangi warga binaan nya

Uncategorized

Tanamkan Nilai Nilai Pancasila dan Tingkatkan Kepatuhan Lalu Lintas Melalui Dikmas Satuan Lalu Lintas Polres Pulang Pisau

Uncategorized

Bripka Alamsyah Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Sasar Masyarakat Pesisir

BERITA UTAMA

Ops Keselamatan Semeru 2023, Satlantas Polres Bangkalan Bagi Bagi Jas Hujan dan Sembako

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Patroli Rawan Kecelakaan

Uncategorized

Demi menjaga Masa Depan Gnerasi Penerus Kita Dengan Tidak Karhutla

Artikel

Peduli Kebersihan Lingkungan, Babinsa Laksanakan Karbak Pembersihan Jalan dan Selokan

BERITA UTAMA

Sosialisasi Tata Cara Penerimaan Prajurit TNI-AD di SMK Maarif NU Tonjong