Home / Uncategorized

Kamis, 30 Maret 2023 - 18:45 WIB

Giat Siaga On Call dan kontigensi bencana banjir dan Karhutla Polsek Banama Tingang.

 

Polres Pulang Pisau Kapolsek Banama Tingang beserta anggota laks giat pergelaran sarpras penanganan banjir dan karhulta di mako Polsek Banama Tingang, Kamis (30/03/2023)

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kapolsek Banama Tingang Iptu Abi Wahyu Prasetyo, S.Tr.K. menyampaikan Siaga On call dan Kontijensi Bencana Alam Banjir dan Karhutla dilaksanakan untuk mengecek kesiapan jumlah anggota yang dilanjutkan dengan pemeriksaan Sarpras penanganan Banjir dan Karhutla yang di miliki oleh Polsek Banama Tingang serta selalu memantau cuaca dan debit air di wilayah Polsek Banama Tingang yang rawan bencana.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Food Estate Desa Sanggang Polsek Pandih Batu Bripka Oktobery Sambangi warga binaan

Tergelarnya kekuatan personil dan sarpras sehingga resiko bencana bisa di atasi dengan baik, menantau potensi Bencana alam banjir dan Karhutla agar selalu siap dan segera memberikan bantuan / pertolongan guna mengurangi resiko korban akibat bencana. Pungkas Kapolsek.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Sebangau Kuala sambang dan Lakukan Sosialisasi dan imbauan Kepada Masyarakat

BERITA UTAMA

Kowal AAL Ikuti Apel Bersama Wanita TNI: Menjaga Keseimbangan Peran Ganda

Uncategorized

Sat Lantas Polres Pulang Pisau beri Himbauan Kamseltibcar lantas

Artikel

Sukseskan Asta Cita, Polres Bojonegoro Serahkan Bantuan Pertanian untuk Masyarakat

Uncategorized

Satlantas Polres Pulang Pisau Beri Teguran ke Pengendara Tak Pakai Helm di Jalan Raya

Uncategorized

Sembari Patroli, Polsek Sabangau Ibadah Jum’at

Uncategorized

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Artikel

Komandan Pasmar 2 Pimpin Syukuran HUT ke-53 KORPRI