Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / NEWS / POLRI / Tag / Uncategorized

Selasa, 30 Juli 2024 - 18:46 WIB

Himbau Kamseltibcarlantas, Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

Satlantas Lakukan Penling di Kota Pulang Pisau

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Satlantas Polres Pulang Pisau melaksanakan kegiatan penerangan keliling (penling) ke beberapa tempat yang dinilai rawan pelanggaran dan kecelakaan, serta tempat istirahat di sejumlah lokasi di wilayah hukum Polres Pulang Pisau, Selasa (30/7/2024). Pukul 08.30 WIB

Baca juga  Laga Pamungkas, Atlet Resimen Artileri 2 Marinir Taklukkan Gelanggang Arena Halang Rintang

Kasatlantas AKP Nurhadi menyampaikan, kegiatan penerangan keliling ini berdasarkan Undang Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia dan Undang Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan.

AKP Nurhadi menyampaikan, maksud dan tujuan dari kegiatan penerangan keliling ini untuk menekan angka pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas, serta angka fatalitas korban kecelakaan lalu lintas guna menuju zero accident.

Baca juga  Sat Samapta lakukan Patroli Dialogis di Obvit agar kamtibmas tetap kondusif

“Dalam kegiatan penerangan keliling ini, Dikmas Lantas mengimbau kepada pengemudi maupun penumpang untuk satu, selalu tertib berlalu lintas. Dua, mentaati rambu-rambu lalu lintas untuk menciptakan Kamseltibcar lantas.,” paparnya

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Polsek Maliku Cek dan Kontrol lingkungan Pertokoan pada Malam Hari.

Artikel

Polrestabes Surabaya Berhasil Ungkap 70 Kasus Curanmor, 42 Tersangka Diamankan

Uncategorized

Kodim 1612/Manggarai Gelar Donor Darah Meriahkan Hari Juang TNI AD Ke-78

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas desa Sanggang Polsek Pandih Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

BERITA UTAMA

Cegah Perundungan Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Temajuk Laksanakan Sambang Ke SMPN 04 Paloh

Artikel

Hari Juang Polri ke-79, Kapolres Mojokerto Beri Kado Special Veteran Polisi Istimewa yang Berusia 102 Tahun

Artikel

Cooling System Jelang Pilkada 2024, Polres Pamekasan Hadir di Acara Ngopi Ngaji Trotoar Lentera Katandur

BERITA UTAMA

Jaga Kamtibmas Di Wilayah Kab. Sambas, TNI-POLRI Laksanakan Patroli Gabungan