Home / Uncategorized

Senin, 30 Desember 2024 - 18:17 WIB

Ingatkan Pengendara Selalu Klik Helm Untuk Keselamatan

 

Polres Pulang Pisau – Satuan Lalu Lintas – Dengan Senyuman yang ramah Personel Satlantas Polres Pulang Pisau mengingatkan pengendara roda dua agar selalu klik helm saat berkendara. Senin (30/12/2024).

Baca juga  Cegah kejahatan jalanan melalui patroli stasioner di fasilitas publik

Imbauan itu disampaikan demi mewujudkan keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas).

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kasatlantas AKP Nurhadi , mengatakan pengendara yang tidak meng-klik helm diberikan teguran oleh personel Satlantas.

Baca juga  Polsek Maliku Silahturahmi Kamtibmas di lingkungan Warga Masyarakat

“Sosialisasi dan edukasi ini sebagai upaya untuk mengedukasi pengguna jalan agar mematuhi aturan berlalu lintas,” kata Kasat.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Tekan Karhutla Anggota Satpolairud Tempel Maklumat Kapolda Difasilitas Umum

BERITA UTAMA

Polsek Rakumpit Amankan Sholat Isya dan Tarawih di Masjid Al-Muhajirin

BERITA UTAMA

UNIK DAN INSPIRATIF EXIT BRIFIENG KOMANDAN RESIMEN ARTILERI 3 MAR BERNUANSA KEAGAMAAN

Artikel

Koramil 1612-01/Ruteng Gelar Latihan Paskibraka Persiapan HUT RI ke-79

Uncategorized

Personel Sat Samapta Polresta Laksanakan Pengawalan dan Pengamanan Sidang

Uncategorized

Baznas Bagi 110 Bantuan Anak Yatim di Kelurahan Kraton

Uncategorized

Polsek sebangau kuala , Saat Sambangi Warganya terkait Tindak Pidana perdagangan Orang

Uncategorized

PASTIKAN KETERSEDIAAN MINYAK GORENG DAN SEMBAKO PERSONIL SAT BINMAS POLRES PULANG PISAU CEK RUTIN KEPASAR PATANAK