Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI

Sabtu, 20 Januari 2024 - 17:38 WIB

Ini yang di lakukan personel satpolairud Ajak Warga untuk mengikuti pemilu secara damai dan sejuk

Ini yang di lakukan personel satpolairud Ajak Warga untuk mengikuti pemilu secara damai dan sejuk

Ini yang di lakukan personel satpolairud Ajak Warga untuk mengikuti pemilu secara damai dan sejuk

 

Pulang Pisau – Dalam upaya menjaga situasi yang aman kondusif di wilayah Pesisir Das Kahayan, Sat polairud Polres Pulang Pisau (Pulpis), Polda Kalteng, sampaikan pesan kamtibmas pada masyarakat pesisir. Sabtu (20/01 /2024)

Dalam kegiatan patroli yang dilakukan personel Sat polairud Polres Pulang Pisau dalam menyampaikan pesan kamtibmas kepada warga yang sedang melaksanakan aktifitas di Pesisir Das Kahayan Pulang Pisau, Prov. Kalteng.

Baca juga  Kodim 0817/Gresik Bersama Polres Gelar Patroli Skala Besar Jaga Kondusivitas Wilayah

Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K. Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H,.M.M menuturkan, kegiatan dan himbauan yang di lakukan oleh Personel Sat polairud tersebut untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat dan agar masyarakat menciptakan kondisi sejuk dan damai ( bahaya balck campaign dan hoax pemilu ) di wilayah Pesisir Das Kahayan.

Baca juga  Polsek Sebangau Kuala Melaksanakan Patroli Pam Obyek Dalam Rangka OMB Pemilu 2023 - 2024.

“Disamping menyampaikan himbauan bahaya balck campaign dan hoax pemilu kegiatan yang dilakukan juga dapat mencegah niat para pelaku tindak kriminal,” ucap AKP Jaka Waluya, S.H,.M.M.

Share :

Baca Juga

Artikel

Bupati Sidoarjo Berikan Kursi Roda, untuk Warga Krian, Wujud Nyata Kepedulian Pemkab untuk Masyarakat

Artikel

DANKORMAR DAMPINGI KASAL MENINJAU KESIAPAN DAPUR LAPANGAN

Artikel

Gelar Aksi Sosial, Danramil/08 Alian Salurkan Bantuan

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 22/Ayah Hadiri Rapat Pengadaan Barang dan Jasa

Artikel

Datangi masyarakat dan ajak masyarakat untuk jaga Kamtibmas, itulah yang di sampaikan Petugas Patroli Sat Samapta

Artikel

Kolaborasi Antara Koramil dan Masyarakat, Kunci Sukses Evaluasi Program PAM AIR BERSIH di Desa Watu Tiri

Artikel

Polres Batu Laksanakan Gelar Apel, Keselamatan Semeru 4.470 Personil

Artikel

Dinilai Tidak Tahu Diri dan Tidak Profesional Sebagai Advokat, Anak Dibawah Umur Digugat Ke Pengadilan Negeri Surabaya