Home / Uncategorized

Minggu, 4 Juni 2023 - 18:53 WIB

Ini Yang Di Sampaikan Bhabinkamtibmas Saat Sambangi Warganya.

Polres Pulang Pisau – Bhabinkamtibmas desa Bukit Rawi Polsek Kahayan Tengah, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng menyambangi Masyarakat Desa Binaan, Kecamatan Kahayan Tengah Kabupaten Pulang Pisau, Provinsi Kalimantan Tengah, Minggu, (04/06/2023) Siang.

Sambang ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi dan himbauan saber pungli kepada Masyarakat Kec. Kahayan Tengah.

Baca juga  Polres Gersik Pastikan Pertandingan Gresik United Vs Persewar,  Aman Dan Kondusif

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita,S.I.K., melalui Kapolsek Kahayan Tengah Akp Nurheriyanto Hidayat,S.H.,M.Si menyampaikan kegiatan itu bertujuan untuk memberikan sosialisasi saber pungli kepada masyarakat terkait himbauan pemberi dan penerima pungli sama-sama melanggar hukum.

Baca juga  Menjaga silahturahmi Bhabinkamtibmas Food Estate desa Sanggang Menyambangi warga binaan nya

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas selalu mengajak dan menyampaikan kepada Masyarakat Desa agar bersama-sama mengawasi tentang Adanya Pungli di Desa “Apabila ditemukan adanya indikasi penyelewengan agar segera melaporkan ke Bhabinkamtibmas dan Kantor Polisi terdekat”, Tutup.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Stop Karhutla Bhabinkamtibmas laksanakan ini

Uncategorized

Polsek Banama Tingang 1×24 Jam Siap Memberikan Pelayanan Kepada Masyarakat

BERITA UTAMA

Sukseskan Program PTSL Babinsa Koramil 09/Kutowinangun Berikan Pendampingan

Uncategorized

Personil Polsek Kahayan kuala patroli malam guna pastikan kondusifitas kamtibmas

Artikel

Kalsel Solid Dukung Asta Ivo Bonny Sembiring Pimpin Pemuda Katolik

Artikel

Minimarket Indomaret di Pageruyung Kendal Bobol, Rugi Belasan Juta

Uncategorized

Kapolres Pulang Pisau Pimpin Patroli ke Gereja-Gereja Saat Perayaan Ibadah Natal 2023

Artikel

Anggota Satlantas Polres Pulang Pisau Memberi Teguran Kepada Pengemudi Yang Tidak Menggunakan Sabuk Pengaman dengan baik