Home / Uncategorized

Sabtu, 4 Februari 2023 - 22:17 WIB

Ini Yang Dilakukan Bripka Andi Bayur DiDermaga Pasar Harian

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Andi Bayur memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait pandemi Covid-19 yang saat ini masih mewabah agar kiranya Masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Sabtu ( 04 / 2 / 2023 ) Pagi.

Baca juga  Babinsa Koramil 06/Sruweng Hadiri Musyawarah Antar Desa (MAD) Pertanggung Jawaban Tahun 2022 Dan Perencanaan Tahun 2023 BUMDESMA Kompak Sejahtera.

Kapolres Pulpis AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

Baca juga  Adakan Nobar Timnas Kembali, Pemkot Sediakan Dua Tempat

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi pandemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Rutin personil polsek Banama Tingang sosialisasi tentang larangan karhutla.

Uncategorized

Apel Pagi dan Penekanan Kapolres Pulang Pisau : Tidak Ada Toleransi Terkait Narkoba

Artikel

Bukan Rahasia Umum, Lapas Porong Diduga Kuat Jadi Sarang Peredaran Narkoba

Uncategorized

Memberikan sosialisasi untuk Masyarakat Oleh Personil Polsek Kahayan tengah Tentang Saber Pungli

Uncategorized

Patroli Malam dilingkungan Pertokoan Polsek Maliku Antisipasi Gangguan Kamtibmas.

Artikel

Sambut Hari Bhayangkara Ke-78, Polres Puncak Jaya Gelar Anjangsana Kepada Warakauri dan Purnawirawan Polri

BERITA UTAMA

Polda Jatim Siapkan 15.231 Personel Gabungan Amankan Arus Mudik dan Balik Lebaran

Uncategorized

Personel Polsek Banama Tingang Himbau Masyarakat Agar Stop Lakukan Penambangan Liar Yang Dapat Merusak Lingkungan