Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / Home / HUKRIM / INVESTIGASI / KESEHATAN / NEWS / PENDIDIKAN / Tag / TNI / Uncategorized

Rabu, 7 Agustus 2024 - 19:55 WIB

Irdam XV/Pattimura Cek Pembangunan Rumah Dinas di Kodim 1505/Tidore

Pembangunan Rumah Dinas di Kodim 1505/Tidore

Pembangunan Rumah Dinas di Kodim 1505/Tidore

 

Tidore Kepulauan TargetNews.id – Inspektur Kodam (Irdam) XV/Pattimura Brigjen TNI Muhammad Ali beserta rombongan melaksanakan pengecekan pembangunan rumah dinas swakelola di Kodim 1505/Tidore, Kota Tidore Kepulauan, Rabu (07/8/2024).

Kedatangan Irdam Brigjen TNI Muhammad Ali dan rombongan disambut langsung oleh Dandim 1505/Tidore Letkol Kav. Calter Purba, ST.

Dalam kunjungannya, Brigjen TNI Muhammad Ali meninjau progres pembangunan rumah dinas yang tengah dikerjakan secara swakelola. Ia berharap pembangunan ini dapat selesai tepat waktu dan memenuhi standar kualitas yang telah ditetapkan.

Baca juga  Maklumat Kapolda Kalteng disampaikan kepada Warga Masyarakat

Dandim 1505/Tidore Letkol Kav. Calter Purba menyampaikan rasa terima kasihnya atas kunjungan dan perhatian dari Irdam XV/Pattimura terhadap pembangunan fasilitas di satuannya. Ia juga menjelaskan bahwa pembangunan rumah dinas ini bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan prajurit dan keluarganya.

Kegiatan pengecekan ini diakhiri dengan diskusi antara Irdam XV/Pattimura dan jajaran Kodim 1505/Tidore mengenai berbagai hal yang terkait dengan pembangunan dan upaya peningkatan fasilitas di lingkungan militer.

Baca juga  Bhabinkamtibmas Desa Kantan Muara Sampaikan Sosialisasi Bahaya Kebakaran Hutan dan Lahan

Kunjungan Brigjen TNI Muhammad Ali ini diharapkan dapat memberikan motivasi kepada seluruh prajurit Kodim 1505/Tidore dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab mereka dengan lebih baik lagi, Pungkas Dandim.redaksi

(TNI AD, Penerangan Kodim 1505/Tidore)

Share :

Baca Juga

Artikel

Wujudkan Kamseltibcarlantas Personel Satlantas Polres Pulang Pisau Lakukan Pengaturan Pagi

Artikel

Melalui Kegiatan Sambang, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Wujudkan Pemilu Damai

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Masyarakat Kecamatan Kahayan Tengah

BERITA UTAMA

DISINYALIR BANYAK DUGAAN PENYIMPANGAN PELAKSANAAN REHABILITASI DERMAGA PELABUHAN KALIANGET (MULTIYEARS)

Artikel

AKHIRNYA, TUMPUKAN SAMPAH YANG DISOAL DI KALIANGET TIMUR, DIRESPON BAIK OLEH DLH KAB. SUMENEP

Artikel

Patroli Mesin ATM Bank Kalteng di Wilkum Polsek Pandih Batu

Uncategorized

Disela Sela Melaksanakan Kegiatan Patroli Perairan Ini Yang Dilakukan Anggota Satpolairud

Artikel

HUT Lalu Lintas Bhayangkara Ke 68, Berikut ini Imbauan Kapolda kepada jajaran Polda Sulteng