Home / Uncategorized

Sabtu, 22 Juli 2023 - 21:56 WIB

Isak Tangis Iringi Upacara Persemayaman Aipda Norbertus P. Rahail

Polresta Palangka Raya – Keluarga besar Polresta Palangka Raya kembali berduka dengan meninggalnya Aipda Norbertus P. Rahail beberapa hari yang lalu.

Bintrara Polri yang meninggal akibat Lakalantas dan dinas terakhirnya di Polsek Pahandut tersebut, meninggalkan satu istri bernama satu istri dan satu orang putra.

Sebagai bentuk penghormatan atas jasa-jasanya selama berdinas, Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Wakapolres AKBP Andiyatna, S.I.K., M.H., memimpin upacara persemayaman.

Baca juga  Dandim 0606/Kota Bogor Pimpin Apel Gabungan Pengamanan Kunjungan Kerja PM Jepang H.E Sigheru Ishiba dan H.E Yushiko Ishiba

Berlokasi di rumah duka yang terletak di Jalan Panenga Permai Kelurahan Kereng Bangkirai Kecamatan Sabangau, rangkaian acara persemayaman dari pihak keluarga ke Polri pun diselenggarakan.

Dimana, pada momen pembacaan penyerahan jenazah yang dilakukan pihak keluarga suasana haru sekita itu terjadi. Bahkan, di waktu pembacaan penyerahan tersebut, putra semata wayang almarhum nampak begitu erat memeluk bingkai foto ayahnya.

Ketika dikonfirmasi, Andiyatna mengungkapkan, jika keluarga besar Polresta Palangka Raya bahkan tingkat Polda Kalteng memang sangat kehilangan sosok anggota Polri dengan sejumlah kemampuan yang dimiliki.

Baca juga  Kapolri Pastikan Kabag Ops Polres Solok Selatan Di Pecat dan di Proses Pidana

“Namun, terlepas dari itu semua, kita sebagai makhluk ciptaan tuhan harus juga siap menerima takdir yang sudah digariskan Sang Maha Pencipta,” harapnya, Sabtu (22/7/2023) pagi.

Usai prosesi penyerahan jenazah tersebut, keluarga duka lantas bergeser menuju ke lokasi pemakaman yang berada di TPU Jalan Tjilik Riwut Km. 12 Kota Palangka Raya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Sambangi warga Bhabinkamtibmas Sosialisasi cegah karhutla

Uncategorized

Sambangi Manasa Agrowisata, Polsek Bukit Batu Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Keselamatan

Artikel

Bhabinkamtibmas Polsek Maliku Sosialisasikan Larangan Karhutla untuk Warga di Desa Binaan

Artikel

Pilkada Lampung 2024: Brigif 4 Mar/BS Siap Amankan Pilkada di Prov. Lampung

Artikel

Tutup TMMD ke-120 Kodim 1202/Skw Pangdam XII/Tpr  Wujud Sinergitas TNI-Polri dan Pemda Bangun Wilayah

BERITA UTAMA

Kodim 1621/TTS gelar upacara rutin hari Senin di Makodim

Uncategorized

Babinsa Koramil 15/Klirong Ikuti Acara Peletakan Batu Pertama Pembangunan Mushola Baitul Ikhsan Desa Karangglonggong

Artikel

Letkol Inf Subandi S.E.,M.I.P. Pimpin Upacara 17an Bulan Oktober 2024 di Makodim 1204/Sanggau