Home / Uncategorized

Jumat, 17 November 2023 - 16:17 WIB

Jaga Keamanan Iingkungan Obyek Vital Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam

Obyek Vital Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam,
Foto,

Obyek Vital Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam, Foto,

 

Polres Pulang Pisau – Piket Siaga Polsek Maliku, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, melaksanakan kegiatan Patroli malam untuk memastikan situasi kamtibmas dalam kondisi kondusif dilingkungan obyek vital Bank Bri Kecamatan Maliku, Kamis (16/11/2023) Malam.

Dalam kegiatan Patroli ini Personel Polsek Maliku melakukan pengecekan terhadap keamanan ruangan anjungan tunai mandiri (ATM), kegiatan ini dilaksanakan guna menjamin keamanan di wilayah hukum Polsek Maliku tetap dalam keadaan aman dan kondisif, kegiatan Patroli telah menjadi agenda rutin yang setiap hari dilaksanakan oleh Personel Piket siaga Polsek Maliku

Baca juga  Anggota Koramil 1612-02/Komodo Gabung dengan Indonesian Waste Platform (IWP)

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita, S.I.K., melalui Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi menyampaikan, kami pastikan objek vital harus dalam keadaan aman dan kondusif, dengan melakukan patroli kami harapkan dapat meminimalisir kesempatan terjadinya tindakan yang melanggar hukum

Baca juga  Sosialisasi Larangan Karhutla di Wilayah Hukum Polsek Maliku.

“Melalui pelaksanaan kegiatan Patroli kami harapkan situasi kamtibmas di wilkum Polsek Maliku tetap dalam keadaan kondusif”, tutup Kapolsek Maliku Ipda Rahmadi.

Share :

Baca Juga

Uncategorized

Melalui Patroli Rutin, Polsek Maliku Ajak Masyarakat untuk Jaga Kamtibmas

Uncategorized

Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir Berikan Himbauan Kamtibmas

Artikel

Gunakan Ember Satgas TMMD Kodim 0706/Temanggung dan Warga lansir material

BERITA UTAMA

Dandenma Pasmar 2 Berikan Tali Asih Kepada Warakawuri dan Anak Yatim

Uncategorized

Rutin personil polsek Banama Tingang sosialisasi tentang larangan karhutla.

Uncategorized

Patroli Terpadu Cegah Karhutla di Wilkum Polsek Maliku Laksanakan Pengecekan Ketersediaan Air Parit Galian.

BERITA UTAMA

Bina Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri Melakukan Sosialisasi Dan Pembentukan P3A D.I Jengkelok

Artikel

Danrem 121/Abw Brigjen TNI Purnomosidi, S.I.P.,M.A.P.,M.Han., Berkunjung Ke Kodim 1208/Sambas Dan Berikan Penekanan Kepada Prajurit