Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / NASIONAL / TNI-POLRI / Uncategorized

Jumat, 6 Januari 2023 - 23:57 WIB

Jelang Akhir Pekan, Kasatbinmas Polresta Palangka Raya Pimpin Apel

Polresta Palangka Raya – Dalam rangka menjaga kedisiplinan, sejumlah personel Polresta Palangka Raya melaksanakan apel pagi, Jum’at (6/1/2023) pukul 07.00 WIB.

Apel yang diikuti seluruh satuan fungsi tersebut dipimpin Kapolresta Palangka Raya, Polda Kalteng Kombes Pol. Budi Santosa, S.I.K., M.H., melalui Kasatbinmas AKP Dede Setiyadi.

Baca juga  Polisi Sahabat Anak, Bhabinkamtibmas Polsek Kahayan Tengah Kunjungi Sekolah SD Di Desa Binaan

“Dalam kesempatan yang baik ini, marilah kita semua mengucapkan syukur karena masih diberikan kesehatan sehingga dapat mengikuti apel pagi seperti sebelumnya,” katanya.

“Kemudian, sebagai cara untuk memelihara kesehatan, usai apel pagi agar melaksanakan olahraga baik terpimpin maupun mandiri,” harapnya.

Baca juga  Patroli Terpadu Cegah Karhutla di Wilkum Polsek Maliku

Ditambahkannya, dengan padatnya kegiatan yang ada di wilayah hukum Polresta Palangka diperintahkan para personel untuk terus memonitor info yang ada dalam grup Whatsapp.

“Terakhir, mari kita terus jaga soliditas sesama rekan kerja. Karena, masih banyak agenda atau pun program kerja yang membutuhkan kebersamaan,” tutupnya.(dk_reborn)

Share :

Baca Juga

Artikel

Sat Binmas Polres Pulang Pisau Melaksanakan Kegiatan Polisi RW

Artikel

Danramil 09/Kutowinangun Komsos Bersama, Gelar Sambungrasa

Uncategorized

Bhabinkamtibmas Ingatkan Masyarakat Untuk Waspada Terhadap Gangguan Kamtibmas

Artikel

Stop Karhutla Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir

BERITA UTAMA

Pasi Intel Kodim 1612/Manggarai Mengikuti Perayaan Pentahbisan Delapan Imam Baru di Gereja Katedral Ruteng

BERITA UTAMA

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sambangi warga berikan himbauan dan Sosialisasi Cegah KARHUTLA

Uncategorized

Antisipasi Daerah Rawan Karhutla Polsek Maliku Cek Ketersediaan Air di Sekat Kanal

Artikel

SSDM Polri Laksanakan Sertifikasi Kompetensi Asesor Assessment Center Polri