Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TNI

Sabtu, 16 Maret 2024 - 15:01 WIB

Jembatan Culvert Desa Mekar Jaya Program TMMD Regtas Ke 119 Kodim 1208/Sambas Capai Tahap Finishing

Jembatan Culvert Desa Mekar Jaya Program TMMD Regtas Ke 119 Kodim 1208/Sambas Capai Tahap Finishing

Jembatan Culvert Desa Mekar Jaya Program TMMD Regtas Ke 119 Kodim 1208/Sambas Capai Tahap Finishing

 

Sambas TargetNews.id  – Memasuki hari ke 26 Pelaksanaan program TMMD Regtas ke 119 Kodim 1208/Sambas, pelaksanaan pembangunan fisik maupun non fisik telah mencapai tahap finishing.

Pada Sasaran 8 pembangunan Box Culvert di Dusun Kuayan saat ini telah mencapai 95 persen, Satgas Gabungan TMMD bersama Masyarakat pada hari ke -26 di Sasaran 8 box Culvert ini kembali melanjutkan pengerjaan dengan cara gotong royong yaitu pengecetan, Sabtu (16/03/2024).

“Saat ini pembangunan jembatan box culvert berada pada pengecatan sisi depan dan belakang box culvert,” kata Sertu Indra salah satu anggota Satgas TMMD Regtas ke 119 Kodim 1208/Sambas.

Baca juga  Patroli Malam, Babinsa Koramil 06/Sruweng Sempatkan Komsos Dengan Warga

Satgas TMMD bersama warga Desa Mekar Jaya lanjutkan pengecatan, pengerjaan sasaran fisik TMMD Regtas Ke 119 Kodim 1208/Sambas ini membuat box culvert dengan ukuran 2×4 meter dijalan yang menghubungkan antara Dusun Mensemat dan Dusun Kuayan, ungkapnya.

Ali Mochtar warga Dusun Kuayan mengatakan “Keberadaan jembatan beton (box culvert) ini menjadi salah satu sasaran fisik program TMMD yang ditunggu-tunggu oleh warga masyarakat sekitar, pasalnya dengan keberadaan jembatan ini tentunya akan memudahkan masyarakat untuk melakukan aktifitas sehari-hari. Selain jarak tempuh yang bisa di hemat, akses jalan pun sudah bagus dan layak, katanya.

Baca juga  Polres Pelabuhan Tanjung Perak Bubarkan Aksi Balap Liar di Jalan Kedung Cowek Surabaya, Delapan Pengendara Diamankan

“Alhamdulillah sekarang sudah bisa kami lalui, mengangkut hasil kebun lebih cepat” ujar Ali warga Dusun Kuayan yang kesehariannya bekerja sebagai petani.

“Pelaksanakan kegiatan sasaran Fisik pembuatan box Culvert dijalan penghubung antar Dusun, untuk mempermudah akses transportasi Desa guna untuk mempermudah masyarakat membawa hasil perkebunan kelapa sawit menuju pabrik pengelolahan kelapa sawit dan karet serta hasil bertani yang ada di Desa ,” terangnya.

Share :

Baca Juga

Artikel

Babinsa Koramil 1612-03/Reok Memperkuat Koneksi Komunitas Agama di Desa Paralando

BERITA UTAMA

Menjelang Natal Polsek Jabiren Raya Tekan Tindak Pidana Premanisme lakukan kegiatan KRYD di Wilkum Polsek Jabiren Raya

BERITA UTAMA

PERSONEL YONMARHANLAN X JAYAPURA IKUTI UPACARA PERINGATAN HARI DHARMA SAMUDERA

BERITA UTAMA

Tim Asistensi Kogabwilhan II Mabes TNI Komsos di Brebes

BERITA UTAMA

Tingkatkan Sambang ke Toko Emas Personel Satbinmas Polres Pulpis Himbauan Untuk Selalu Waspada

Artikel

Menjaga Keamanan Pilkada: Kodim 1008/Tabalong Perkuat Pengamanan di KPU, Bawaslu, dan Gudang Logistik

BERITA UTAMA

Cegah sejak dini Karhutla Personil Polsek Pandih Batu laks giat sambang ke warga

BERITA UTAMA

Berikan Motivasi, Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Kunjungi Pedagang Kaki Lima