Home / Artikel / BERITA UTAMA / DAERAH / Home / HUKRIM / NEWS / Olahraga / PENDIDIKAN / Tag / Uncategorized

Kamis, 5 September 2024 - 18:57 WIB

Kajati Jatim Menerima Penghargaan Jaksa Sahabat Rimba

Kajati Jatim Menerima Penghargaan Jaksa Sahabat Rimba,

Kajati Jatim Menerima Penghargaan Jaksa Sahabat Rimba,

 

Surabaya,targetnews.id Kajati Jatim Dr. Mia Amiati, SH, MH, CMA. CSSL menerima penghargaan dari Kepala Divisi Regional Perum Perhutani Jawa Timur, yang diserahkan langsung oleh Bapak Wawan Triwibowo selaku Kepala Divisi Regional Perum Perhutani Jawa Timur pada saat melaksanakan kunjungan kerja ke Kejati Jatim, hari Rabu tanggal 4 September 2024.

Perhutani adalah Badan Usaha Milik Negara berbentuk Perusahaan Umum (Perum) yang memiliki tugas dan wewenang untuk mengelola sumberdaya hutan negara di pulau Jawa dan Madura. Divisi Regional Jawa Timur merupakan salah satu unit kerja dari Perum Perhutani yang mengelola hutan di Provinsi Jawa Timur.

Dalam pelaksanakan tupoksinya “pengelolaan hutan”, Perhutani melibatkan peran serta masyarakat dan stakeholder lainnya termasuk Kejaksaan, khususnya melakukan upaya pencegahan dan penegakan hukum yang berkaitan dengan :
a) Pembalakan liar atau perdagangan kayu atau hasil hutan ilegal;
b) Pelanggaran hak tradisional dan hak asasi manusia dalam operasi kehutanan;
c) Perusakan nilai konservasitinggi dalam operasi kehutanan;
d) Konversi hutan yang signifikan menjadi perkebunan untuk penggunaan non-hutan, termasuk dalam pelaksanaan Projek Strategis Nasional.

Baca juga  Kuasa Hukum PT Lunto Richpac: Pengadilan Negeri Jakarta Barat Keliru Terbitkan Perintah Eksekusi

Kajati Jatim berperan aktif dalam mendukung kelestarian hutan dan melaksanakan penegakan hukum dengan tegas ketika ada peristiwa yang mengakibatkan kelestarian alam di Kawasan Perhutani yang dikenal dengan istilah hutan rimba terganggu baku mutunya dan memenuhi unsur pidana. Rimba adalah gambaran Hutan yg masih lebat, utuh dan alami,

Kepala Divisi Regional Perum Perhutani Jawa Timur, menilai bahwa Kajati Jatim adalah sosok sahabat bagi dunia kehutanan. Perjalanan karir Kajati Jatim sebagai jaksa yg sejak dulu selalu peduli dalam menjaga kelestarian hutan tidak pernah diragukan. Hal itulah yang menginspirasi Kepala Divisi Regional Perum Perhutani Jawa Timur menyatakan sosok Kajati Jatim Dr. Mia Amiati, SH, MH, CMA. CSSL layak mendapat penghargaan sebagai Jaksa Sahabat Rimba.

Baca juga  Dansatgas TMMD Regtas Ke 116 Kodim 1208/Sambas Jalin Anjangsana Dengan Warga Dusun Lubuk Lagak

Dengan penanugerahan gelar Jaksa Sahabat Rimba, Kajati Jatim akan melaksanakan program bersama-sama dengan Divisi Regional Perhutani Jatim untuk membentuk hutan asuh atau binaan yg ditanami secara langsung oleh Kajati Jatim dan akan dirawat secara berkelanjutan sehingga sampai kapanpun dapat dikenang sebagai jejak hutan yg ditanam oleh Kajati Jatim.(NR ).

Share :

Baca Juga

Artikel

Atasi Kesulitan Masyarakat, Babinsa Sungai Rusa Bantu Timbun Jalan

BERITA UTAMA

Malam hari Personel Polsek Sebangau Kuala laks giat Himbauan Maklumat Kapolda Kalteng tentang sanksi pidana terhadap kebakaran hutan dan lahan

Artikel

Surabaya Gatotkoco Ajak Warga Tak Golput pada Pemilu 2024

Uncategorized

Satbinmas Polres Pulang Pisau sambangi dan dialogis dengan pedagang

Artikel

Hadiri Peresmian Peresmian Masjid Zainal Muhibhin, Ini Pesan Babinsa Kepada Warga Haruyan Dayak

BERITA UTAMA

Satsamapta Polresta Palangka Raya Patroli di Toko Perhiasan dan Imbau Waspada Tindak Kriminal

Uncategorized

Anggota Koramil 1612-01/Ruteng Memastikan Kondisi Pompa Hidram di Dusun Watu Alo Desa Ndehes

Artikel

Cegah Penyebaran Malaria, Personil Satgas Yonif 611/Awang Long Mengikuti Kegiatan Mendampingi Tim Malaria Control