Home / Artikel / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / KESEHATAN / POLRI / Tag / TargetNews.id

Selasa, 3 Oktober 2023 - 17:22 WIB

Kanit Samapta Sosialisasi Pembuatan SKCK Kepada Masyarakat

 

Polres Pulang Pisau – Personil Polsek Kahayan kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Meningkatkan pelayanan kepada masyarakat terus dilakukan petugas pelayanan SKCK melalui sosialisasi kepada masyarakat secara langsung di kecamatan Kahayan kuala Kabupaten Pulang Pisau Provinsi Kalimantan Tengah, Selasa (03/10/2023)

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Mada Ramadita., S.I.K melalui Kapolsek Kahayan Kuala Iptu G. Prasetyo, S.H, mengatakan bahwa sebagai ujung tombak pelaksanaan tugas Polri harus mampu memberikan pelayanan, memprioritaskan pelayanan publik dan selalu mengoptimalkan pelayanan kepada masyarakat

Baca juga  Upacara Pembukaan TMMD tanda mulai kegiatan membangun jembatan penyeberangan cross way di Matim

masih banyak masyarakat yang belum mengetahui persyaratan pembuatan SKCK ( Surat Keterangan Catatan Kepolisian ).Oleh karena itu kami selalu melakukan sosialisasi kepada masyarakat melalui berbagai cara seperti memasang brosur di tempat umum

Baca juga  Kompak Bersama Masyrakat Anggota Satgas TMMD Ke 116 Bangun Jembatan Culvert Desa Lubuk Lagak

Kita saat ini sedang gencar memberantas saber pungli (sapu bersih pungutan liar), kami juga meminta kerjasama warga apabila mendapati pungutan liar atau tidak resmi baik dari lingkungan kami (kepolisian) maupun lainnya untuk dapat dilaporkan, terakhir kami juga menghimbau warga untuk selalu menjaga kebersamaan

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kisah Babinsa Inspiratif Yang Berprestasi, Dua Pemenang Terima Penghargaan dari Dandim Sampang

Artikel

Arjuna Pulanggeni 462 Kopasgat Meraih Podium Dalam Kejuaaran Menembak Di Dumai

BERITA UTAMA

Bhabinkamtibmas Food Estate Menyambangi Warga Desa Binaannya Serta Cek Dan Kontrol Kamtibmas

Artikel

DPO Kasus Penipuan Ditangkap di Surabaya

Artikel

Sosialisasi Standar Pelayanan Publik SKCK untuk Warga Masyarakat kecamatan Kahayan Kuala

BERITA UTAMA

Polres Probolinggo Siapkan Rute Alternatif Antisipasi Kepadatan Arus Akibat Pelebaran Jalan Perlintasan Rel KA Malasan

Artikel

Prajurit Yonbekpal 1 Marinir Raih Juara 1 Pada Kejuaraan Nasional Taekwondo Student Championship

Artikel

Beri Imbauan Kamseltibcarlantas Kepada Pengguna Jalan