Home / Artikel / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / Tag / TNI

Senin, 4 Maret 2024 - 17:28 WIB

Kapolres Puncak Jaya Bersama Dandim 1714/PJ Pimpin Patroli Show Force Dengan Berjalan Kaki Guna Ciptakan Sitkamtibmas Kondusif Sidang Pleno Tingkat Kabupaten Pemilu 2024

Kapolres Puncak Jaya Bersama Dandim 1714/PJ Pimpin Patroli Show Force Dengan Berjalan Kaki Guna Ciptakan Sitkamtibmas Kondusif Sidang Pleno Tingkat Kabupaten Pemilu 2024

Kapolres Puncak Jaya Bersama Dandim 1714/PJ Pimpin Patroli Show Force Dengan Berjalan Kaki Guna Ciptakan Sitkamtibmas Kondusif Sidang Pleno Tingkat Kabupaten Pemilu 2024

 

Puncak Jaya – Kepala Kepolisian Resor Puncak Jaya AKBP Kuswara, S.H., S.I.K., M.H bersama Dandim 1714/PJ Letkol Inf. Irawan Setya Kusuma, S.Hub.Int memimpin langsung pelaksanaan apel gabungan kesiapan Pengamanan Sidang Pleno yang dilanjutkan dengan kegiatan Patroli Show Force dengan berjalan kaki diseputaran Kota Mulia dan sekitarnya, Senin (04 Maret 2024).

Kapolres Puncak Jaya AKBP Kuswara, S.H., S.I.K., M.H saat dikonfirmasi disela-sela kegiatan patroli jalan kaki mengatakan bahwa pagi hari ini kami aparat gabungan TNI-POLRI melaksanakan kegiatan patroli jalan kaki dimana kegiatan ini bertujuan untuk mengantisipasi sidang lanjutan terkait dengan Pleno Tingkat Kabupaten.

Baca juga  Kapolres Batang: Sportivitas dan Prestasi Jadi Fokus Turnamen Tenis Meja Kapolres Cup

Lebih lanjut orang nomor satu di Kepolisian Resor Puncak Jaya ini juga menambahkan bahwa dimana kami TNI-POLRI khususnya Polres Puncak Jaya dan Kodim 1714/PJ serta Satuan Tugas yang ada disini siap untuk mengamankan pelaksanaan Sidang Pleno Terbuka Rekapitulasi Perhitungan Suara Tingkat Kabupaten

” Semoga Sidang Pleno Tingkat Kabupaten hari ini yang diselenggarakan di Aula Sasana Kawonak Kantor Bupati Puncak Jaya dapat berjalan dengan aman, baik dan lancar ” harap Kapolres Puncak Jaya.

Baca juga  Bripka Alamsyah Sampaikan Isi Maklumat Kapolda Kalteng Sasar ABK Kapal

Sementara itu ditempat yang sama Dandim 1714/PJ Letkol Inf. Irawan Setya Kusuma, S.Hub.Int juga mengatakan bahwa kegiatan hari ini kita berkolaborasi dan bersinergi Kodim 1714/PJ, Polres Puncak Jaya serta diperkuat Satgas yang ada bersama-sama mengawal dan mengamankan pelaksanaan Sidang Pleno sampai dengan tuntas.

” TNI-POLRI kuat, wilayah kondusif, Puncak Jaya aman, Sinergitas TNI-POLRI tetap selalu diutamakan dalam setiap aktivitas sehari-hari ” tutup Dandim 1714/PJ. Fauzi

Share :

Baca Juga

Artikel

Panglima TNI Pimpin Sidang Pantukhir Pusat Taruna Akademi TNI Tahun 2024

Artikel

Ribuan Pelajar Serbu Pameran Gigantopithecus, Kera Raksasa Terbesar di Asia Tenggara

Artikel

Menjelang Natal Polsek Jabiren Raya mengadakan Pos Pantau Dalam rangka menghadapi Natal dan Tahun Baru

BERITA UTAMA

Tanggapi Laporan Warga, Polresta Palangka Raya Amankan 2 Pemuda dan Sebilah Celurit

BERITA UTAMA

PERINGATI HUT KE-73, YONIF 1 MARINIR GELAR SYUKURAN DAN DOA BERSAMA

BERITA UTAMA

Danrami 08/Alian Bentuk KSM untuk Desa Karangtanjung

BERITA UTAMA

Polisi Desa memberikan Himbauan untuk menggunakan produk Usaha mikro,kecil & menengah (UMKM).

Artikel

Personel Polsek Kahayan Kuala sambangi warga dan Memberikan himbauan Tentang Larangan Membakar hutan dan lahan